Mitsubishi Xpander Cross 2022 Baru Dikirim 3 Bulan Pasca Launching, MMKSI Minta Maaf

Mitsubishi Xpander Cross dengan penyegaran ringan telah diluncurkan di gelaran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Agustus 2022 lalu. Namun ternyata berselang 3 bulan setelahnya baru dilakukan pengirimannya kepada konsumen mulai Sabtu (12/11/2022).

Penyerahan 50 unit New Mitubishi Xpander Cross 

Menurut Naoya Nakamura, President Director MMKSI, seremoni serah terima lima puluh unit ini merupakan cara Mitsubishi mengapresiasi konsumen sekaligus menyambut keluarga baru Mitsubishi Motors di Indonesia. 

"Untuk itu, kami dapat memastikan ketersediaan unit New Xpander dan New Xpander Cross kepada konsumen," ungkap Nakamura saat seremoni penyerahan 50 unit New Mitsubishi Xpander Cross. 

Disebutkannya, sejak diluncurkan pada acara GIIAS 2022, mobil dengan kapasitas 7-8 orang penumpang itu mendapat respon positif. Setidaknya jumlah pemesanan sudah mengantongi 3.300-3.400 unit SPK (Surat Pemesanan Kendaraan).

Baca juga: 5 Hal Menarik Mitsubishi New Xpander Cross, Mobil Keluarga Ala Pajero Sport 'Lite'

MMKSI Minta Maaf kepada Konsumen Mitsubishi Xpander Cross 2022

Mitsubishi Xpander Cross

Di tengah acara penyerahan New Xpander Cross, Director of Sales & Marketing MMKSI Tetsuhiro Tsuchida menyatakan permintaan maaf. Karena konsumen Indonesia harus menunggu waktu hingga tiga bulan lamanya setelah peluncurannya. 

"Kami mohon maaf, tetapi memang waktu di GIIAS 2022 kami sudah bilang kalau produksi massal dimulai pada Oktober 2022 dan dikirim mulai November 2022," ucap Tetsuhiro.

Pria berkebangsaan Jepang ini juga membantah, jika lamanya proses produksi sampai menunggu satu bulan lebih setelah peluncurnya karena masalah proses produksi. Termasuk perihal isu kelangkaan chip semikonduktor. "Jadi pada intinya produksi tidak ada masalah dan kita akan produksi sebanyak-banyaknya sesuai permintaan konsumen," ujar dia.

Mitsubishi Xpander Cross

Tetshiro yang sudah pasif berbahasa Indonesia ini juga berjanji, bahwa konsumen tidak akan menunggu terlalu, lama karena unitnya sudah tersedia dan siap hadir di dealer-dealer terdekat, serta segera dikirim ke konsumen. "Bahkan proses STNK juga sudah siap, sekitar dua minggu sudah jadi," tegasnya. '

Manjakan Konsumen New Mitsubishi Xpander Cross

Mitsubishi “Life’s Adventure Park” yang diselenggarakan di area parkir Lobby Timur Mall Gandaria City

Sebagai tanda dikirimnya New Mitsubishi Xpander Cross kepada konsumen, Mitsubishi juga menggelar event  "Life’s Adventure Park". Acra ini diselenggarakan di area parkir Lobby Timur Mall Gandaria City selama dua hari, pada Sabtu dan Minggu, 12-13 November 2022. 

Event ini dapat diikuti oleh masyarakat secara gratis tanpa biaya sebagai bentuk komitmen MMKSI kepada masyarakat selama lebih dari lima puluh tahun di negeri ini.

50 unit mobil Mitusbishi Xpander Cross membentuk huruf X

Acara "Life’s Adventure Park" dibagi menjadi tiga zona utama, yaitu Daily Life's Adventure Zone, Wonderful Life’s Adventure Zone, dan Tomorrow’s Life Adventure Zone.

  • Daily Life’s Adventure Zone

Merupakan zona yang menggambarkan petualangan hidup sehari-hari yang didukung oleh line-up Mitsubishi Motors. Pada zona ini MMKSI
menampilkan unit display New Xpander dan New Xpander Cross, serta permainan seru dan menarik, seperti tetris, car karaoke, dan mini Xpander Traffic Track untuk anak-anak.

  • Wonderful Life’s Adventure Zone

Zona ini ditampilkan New Pajero Sport, Xpander AP4, dan Triton Ralliart. Terdapat pula unit display kompetisi modifikasi mobil komunitas Mitsubishi Motors, serta aktivitas seru seperti rally simulator game, Bruce Lee punch boxing, dan juga Hammer Crush.

  • Tomorrow’s Life Adventure Zone

Merupakan zona yang menggambarkan hubungan selanjutnya dari para pengguna kendaraan Mitsubishi Motors dengan teknologi terkini.


 

    Channel:
Ikuti media sosial kita:

Cek penawaran terbaik dalam 24 Jam!

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Mitsubishi Xpander Cross

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2021 Toyota VELOZ Q 1.5

Rp 271,00 Juta
Rp 5,52 Juta/bln

16.755 km

2 tahun

Banten

Cek Tawaran Juli

2022 Toyota KIJANG INNOVA G 2.0

Rp 360,00 Juta
Rp 7,33 Juta/bln

25.226 km

1,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2017 Toyota KIJANG INNOVA REBORN VENTURER GASOLINE 2.0

Rp 323,00 Juta
Rp 6,58 Juta/bln

89.898 km

6 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2019 Toyota KIJANG INNOVA REBORN V 2.0

Rp 310,00 Juta
Rp 6,32 Juta/bln

89.687 km

4 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2019 Toyota KIJANG INNOVA V 2.0

Rp 299,00 Juta
Rp 6,09 Juta/bln

36.463 km

4,5 tahun

Java East

Cek Tawaran Juli
Lihat Lebih

Video Tiktok

Related Videos

Ini Bedanya BR-V dengan Veloz dan Xpander Cross | First Drive

Berita Terbaru

Hyundai Stargazer X Penantang Xpander Cross Dipastikan Meluncur di GIIAS 2023

Hyundai akan terus melakukan inovasi di pasar otomotif nasional, termasuk mempersiapkan produk baru berupa Hyundai Stargazer X. Kemunculan Stargazer X ini disebutkan langsung oleh President Director PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) Woojune Cha, di Jakarta, Senin (17/7/2023). Baca juga: Senggol Xpander Cross, Hyundai Stargazer X 2023 Bakal Hadir Pakai Rem Cakram di Semua Roda Menurut Woojune Cha, Stargazer X bakal diluncurkan di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) yang dimu

Hyundai Stargazer Essential Resmi Diluncurkan dengan Harga Menarik, Ini yang Berubah

PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) menghadirkan Hyundai Stargazer Essential yang menjadi varian baru dari Stargazer, Senin (17/7/2023). Kehadiran Hyundai Stargazer Essential ini ternyata menggantikan tipe Trend. Alhasil, varian Stargazer saat ini untuk urutan termurah sampai termahal adalah Active, Essential, Style dan Prime. Baca juga: Hyundai Stargazer Essential Segera Diluncurkan, Fiturnya Lebih Lengkap Menurut President Director PT Hyundai Motors Indonesia, Woojune Cham kehadiran Stargazer E

Terungkap, MG Cyberster 2023 Bisa Sprint Lebih Cepat dari Ferrari dan Lamborghini

Mobil listrik pertama MG berjeniskan roadster soft top, MG Cyberster 2023 diperkenalkan pertama kali pada April lalu. Pabrikan China berdarah Inggris, MG, hadirkan Cyberster 2023 bukan cuma membawa desain yang agresif sekaligus atraktif, namun juga dengan performa tinggi. Baru-baru ini diungkapkan bahwa mobil listrik ini bahkan lebih cepat dan lebih bertenaga daripada banyak supercar terkemuka dunia. Wang Jian, director of electric propulsion development SAIC Motor, mengatakan Cyberster merupaka

6 Catatan Penting Wuling Air ev Selama di Indonesia

Tepat 11 Agustus 2022, mobil listrik Wuling Air ev memasuki satu tahun kehadirannya di pasar otomotif Indonesia. Nah, bersamaan dengan kehadiran Wuling Motors di Indonesia sejak Juli 2017, merek mobil asal China ini menggelar acara Green Drive Festival dengan mengundang konsumen Air ev serta komunitas Wuling Electric Vehicle Indonesia (WEVI). Dalam acara tersebut, Wuling Motors menghadirkan berbagai aktivitas seru serta penampilan dari stand up comedian, Mongol, dan hingga mendatangkan penyanyi

Review Pemilik: Honda City Hatchback RS 2021, Cocok Buat Dimodif

**Artikel ini adalah pengalaman pribadi dari pemilik Honda City Hatchback RS 2021 Honda City Hatchback RS dihadirkan sebagai penerus Jazz GK5 di Tanah Air. Mewarisi berbagai keunggulan yang menjadi ikonik hatchback Honda, City Hatchback RS terlihat stylish, sporty, canggih, serta memiliki performa besar, yang mempunyai karakter 11-12 dengan Jazz. Pada review pemilik kali ini, kami akan mengulas City Hatchback RS manual lansiran April 2021. Menurut cerita dari pemilik, ia membeli mobil ini dalam

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Varian Baru
Toyota

Toyota Agya

Rp 175,40 - 253,50 Milyar

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

Mitsubishi Xpander Cross
Lihat