Viral Mobil Volvo Tabrak Rumah Tapi Tetap Utuh, Netizen Malah Komentar Begini

Mobil Volvo sering diberi label tank berwujud mobil, hal itu lantaran kendaraan asal Swedia ini begitu kuat.

Bahkan kekuatan tersebut bukan cuma gimmick marketing semata, sebab sudah beberapa kali saat mobil Volvo terlibat dalam kecelakaan, kendaraan itu nyaris tak mengalami kerusakan berarti, sementara kendaraan lawannya hancur berantakan.

Mobil sampai masuk ke ruangan di dalam rumah (foto: Instagram @unikinfold)

Begitu juga yang belum lama ini ramai diperbincangkan di media sosial tentnag kejadian satu mobil Volvo jenis sedan yang terlihat menabrak sebuah rumah.

Baca juga: Viral Toyota Fortuner Norak Pakai Lampu Rem Menyilaukan, Ini Sanksinya Pasang Aksesoris yang Membahayakan!

Mobil Volvo Nabrak Rumah, Rumahnya yang Hancur

Bagian depannya pun utuh kecuali plat nomor yang copot (foto: Instagram@unikinfold)

Diunggah oleh akun Instagram @unikinfold, diperlihatkan ada kejadian kecelakaan yang melibatkan satu unit mobil Volvo.

Tidak dijelaskan dimana lokasi kejadian pada video singkat itu, namun sepertinya mobil yang terlibat adalah Volvo S90 sedan berwarna hitam.

Mobil tersebut rupanya baru saja menabrak sebuah bangunan, yang dijelaskan kalau itu adalah rumah warga, sampai tampak ruangan bangunan itu hancur akibat mobil hingga merangsek ke dalam bangunan tersebut.

Tetapi yang menjadi makin menarik, saat mobil ditarik oleh truk towing keluar dari area bangunan, kondisi bodi mobil tersbeut tetap utuh.

Bahkan gril dan lampu depan juga masih dalam posisi semula, kecuali plat nomor yang copot.

Baca juga: Viral Mitsubishi Pajero Sport Pelat Polisi Ugal-ugalan di Jalan Tol, Nyaris Bikin Stargazer Kecelakaan

Komentar Netizen

Unitnya terlihat Volvo S90 (Foto: Instagram@unikinfold)

Kejadian ini tentu saja mematik reksi para warganet, beragam komentar pun bermunculan pada unggahan yang sudah mendapatkan hampir 65 ribu likes tersebut.

Berikut beberapa komentar netizen:

@chris.william2902: "Volvo : Barusan nabrak tembok apa kardus sih? Empuk bener."

@denzz_chester: "Tank berkedok mobil"

@dhany_ab89: "Wajar lah brand yg mengedepankan keamanan bahkan volvo penemu seatbelt tapi sengaja tidak dipatenkan.. bahkan pertahun saja volvo melakukan uji tabrak sebanyak 360 kali.. pabrikan mana yg segila itu.. wajar lah kualitas sesuai dengan harganya.. jgn bandingkan dgn merk eropa lainnya."

@dr_ridwan19: "masih kalah sama mobil ESEMKA , 👏🔥"

@fajrhafifi: "Kayaknya Nokia bikin casing HP colab sama volvo...!!"

@gayohpascaderrida: "honda kek nya klo bikin rangka esaf kek nya harus collab sama volvo,biar rangka motor nya gak karatan,patah mulu 😂😂😂"

Baca juga: Lagi-lagi Pengemudi Toyota Fortuner Arogan Sok Jago, Rusak Honda Brio Satya Pakai Senpi Mainan dan Pedang

Oops... Something broke.
Ikuti media sosial kita:
Prasetyo

Editor

Menggeluti bidang jurnalistik otomotif sejak 2009 selaras dengan hobinya dalam memodifikasi mobil. Apalagi karakteristik yang...

Beli mobil lebih mudah dan tak perlu nunggu lama

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Volvo S90

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

Lihat Lebih

Video Pendek Terkait

Berita Terbaru

Promo Menggiurkan Mitsubishi Xforce Buat Warga Surabaya dan Sekitar

Sebagai pendatang baru, Mitsubishi Xforce kini semakin sering diperkenalkan secara meluas, tak terkecuali digelara Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Surabaya yang berlangsung 20-24 September 2023 di Grand City Convex, Surabaya, Jawa Timur. Menurut Presiden DIrektur PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) Atsushi Kurita, dengan berpartisipasi di ajang GIIAS Surabaya, maka ini jadi kesempatan Mitsubishi untuk menyapa Xforce masyarakat Surabaya. "Kami juga kembali

Chery Omoda 5 EV Jadi Sorotan Pengunjung GIIAS Surabaya 2023 Banyak yang Order!

Setelah diperkenalkan di GIIAS Jakarta pada Agustus kemarin, kini Chery Omoda 5 (Spesifikasi | Berita) EV sapa masyarakat kota Pahlawan dengan ditampilkan di GIIAS Surabaya 2023. Selama pameran berlangsung, pengunjung dapat melihat lebih dekat serta mengetahui keunggulan mobil listrik pertama PT Chery Sales Indonesia (CSI) tersebut. "Kami sangat antusias berpartisipasi dalam GIIAS Surabaya 2023 dan memperkenalkan Chery Omoda 5 EV kepada pecinta otomotif di Surabaya. Hadirnya Chery Omoda 5 EV mer

Mulai Dari Wuling Hingga Hyundai Unjuk Diri di Arista Otomotif Expo Medan

Arista Group selaku perusahaan otomotif yang mengelola 138 dealer dari sembilan brand otomotif di Indonesia secara resmi menggelar Arista Otomotif Expo Medan. Perusahaan yang berkecimpung dalam penjualan mobil tersebut menghadirkan beragam produk terbaru dari setiap brand yang berpartisipasi. Gelaran Arista Otomotif Expo Medan bertujuan untuk mendukung pertumbuhan industri otomotif Indonesia, khususnya pasar Sumatera Utara yang menjadi salah satu kekuatan Arista Group. Kegiatan ini berlangsung d

Wuling Air ev Lite Meluncur di GIIAS Surabaya 2023, Harga Naik Rp5 Juta!

Tidak berhenti di Jakarta, Wuling juga turut meramaikan GIIAS Surabaya 2023 yang diselenggarakan di Grand City Convention and Exhibition hingga 24 September mendatang. Berlangsung selama 5 hari, pameran yang diadakan mulai dari 20 September 2023 dimanfaatkan Wuling dengan memperkenalkan dua produk terbarunya yakni New Almaz RS dan Air ev Lite. Dikatakan Ricky Christian, Senior Manager Marketing Strategy Wuling Motors, keikutsertaan Wuling dalam pameran GIIAS tahun ini di kota Pahlawan merupakan

Astra Financial Tawarkan Kredit Mobil dengan Bunga Kecil di GIIAS Surabaya 2023

Astra Financial kembali hadir sebagai Platinum Sponsor perhelatan GIIAS Surabaya 2023 di Grand City Convex 20-24 September 2023. “Setelah sukses diselenggarakan di Jakarta pada bulan lalu, Astra Financial kembali hadir sebagai platinum sponsor GIIAS Surabaya untuk ke-5 kalinya. Merupakan sebuah kebanggaan bagi Astra Financial untuk dapat turut mendukung pertumbuhan industri otomotif Indonesia yang pada akhirnya memberikan kontribusi positif bagi perekonomian nasional,” ujar Tan Chian Hok, Projec

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaruPembaruan
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Volvo S90
Lihat