Daihatsu Ayla 2023 Terungkap Sebelum Peluncuran Resmi, Fiturnya Tambah Banyak

  • Perodua resmi merilis teaser Axia generasi terbaru.
  • Memakai platform DNGA dan transmisi D-CVT.
  • Calon Daihatsu Ayla dan Toyota Agya generasi terbaru.

Nampaknya kemunculan dari duo LCGC Toyota Agya 2023 dan Daihatsu Ayla 2023 sudah semakin dekat. Hal ini ditandai oleh saudaranya dari Malaysia yaitu Perodua Axia yang juga akan berganti model pada tahun ini.

Dan dihari terakhir Januari 2023, Perodua secara resmi merilis teaser Axia generasi terbaru. Bahkan pengumuman ini sekaligus menandakan bahwa pemesanan city car tersebut resmi dibuka untuk konsumen Malaysia.

Diperlihatkan lampu depannya

Sederetan fitur andalan akan disematkan pada kembaran Agya-Ayla versi Negeri Jiran ini.

Baca juga: Tiru Brio RS, Daihatsu Ayla dan Toyota Agya 2023 Bakal Punya Varian Non LCGC?

Daihatsu Ayla 2023 Berubah Fisik

Teaser yang dirilis Selasa (31/01/2022) itu menampilkan sedikit wajah eksterior Axia terbarunya. Terlihat saudara kembar Ayla itu mengalami perubahan fisik yang cukup signifikan.

Teaser facia depan

Lampu depannya kini sudah mengadopsi teknologi LED multireflektor, menggantikan jenis proyektor pada model sebelumnya. Ditambah dengan DRL yang terpasang di bawah lampu utamanya. Sepintas mirip kepunyaan Xenia-Avanza terbaru.

Kalau diperhatikan, desain gril Axia memiliki garis lurus yang terlihat menyatu dengan panel lampu utamanya. Sementara desain bemper depan dan foglamp malah mirip Daihatsu Rocky.

Informasi lain juga menyebut kalau semua tipe Axia generasi terbaru memiliki ukuran pelek tak terlalu besar yakni 14 inci dengan finishing single tone yang desainnya ikut berubah.

Baca juga: Intip Penjualan Toyota Agya dan Daihatsu Ayla Menjelang Peluncuran Generasi Barunya

Panel Instrumen Juga Mirip Daihatsu Rocky

Beralih ke bagian interior, Axia terbaru bakal punya dua fitur yang sudah dimiliki oleh Perodua Ativa, Toyota Raize, serta Daihatsu Rocky. Fitur-fitur yang dimaksud adalah panel instrumen digital berukuran 7 inci dan head unit touchscreen 9 inci yang hanya tersedia di tipe tertinggi Axia.

Meski tidak seeksplisit eksteriornya, namun jika melihat foto-foto fitur di interiornya, kemungkinan besar desain dasbor Axia terbaru akan mirip dengan Raize-Rocky. Joknya sudah berbahan semi-leather dengan headrest terpisah yang memberi kenyamanan bagi penggunanya.

Baca juga: Update Daftar Mobil Terlaris di Indonesia Sepanjang 2022, Honda Brio Kembali Kalahkan Toyota Avanza

Tetap Pakai Mesin yang Sama

Soal mesin, Perodua masih mempertahankan mesin 1.000 cc non-turbo berkode 1KR-VE yang dikabarkan sudah mendapat penyempurnaan teknis. Untuk model terbaru ini, Axia terbaru hanya tersedia dalam opsi transmisi otomatis berjenis D-CVT pada semua tipenya.

Perodua mengklaim city car ini bisa meraih konsumsi BBM yang sangaf cemerlang yakni 27,4 km/liter,raihan ini dikombinasikan dengan fitur idling stop system. Ingin performa lebih maksimal? Tersedia juga tombol Power Mode yang ada di area setir.

Urusan fitur keselamatan, Perodua juga menyematkan enam airbags pada Axia tipe tertinggi, sementara tipe lainnya mesti puas dengan dua buah airbag. Khusus tipe tertinggi pula, Axia terbaru juga memiliki Perodua Smart Drive Assist atau PSDA. Sejenis fitur Advanced Safety Assist (ASA) yang saat ini ada di Rocky atau Xenia versi Indonesia.

Rekaan wujud utuhnya

Dalam kacamata Perodua, PSDA terdiri dari fitur Pre-Collision Warning, Pre-Collision System, Front Departure Alert, Pedal Misoperation Control, Blind Spot Monitoring, dan Rear Cross Traffic Alert. Sedangkan ABS+EBD+BA, VSC, dan HSA sudah jadi fitur standar di versi terbaru ini.

Axia terbaru memiliki tipe G, X, SE, dan AV, serta tersedia lima warna yakni putih, merah, abu-abu, silver, dan biru. Paling tidak, info dari Perodua in sudah memberi bayangan seperti apa wujud dan fitur-fitur yang akan dimiliki Toyota Agya 2023  dan Daihatsu Ayla 2023 yang juga akan hadir dalam wujud generasi terbaru.

    Channel:
Ikuti media sosial kita:

Cek penawaran terbaik dalam 24 Jam!

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Daihatsu Ayla

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2017 Toyota AGYA G 1.0

Rp 106,00 Juta
Rp 2,16 Juta/bln

10.656 km

6,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2022 Toyota AGYA GR SPORT 1.2

Rp 149,00 Juta
Rp 3,04 Juta/bln

5.751 km

1 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2020 Honda BRIO SATYA E 1.2

Rp 152,00 Juta
Rp 3,10 Juta/bln

15.855 km

2,5 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2020 Honda BRIO SATYA E 1.2

Rp 164,00 Juta
Rp 3,34 Juta/bln

16.096 km

3,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2021 Toyota AGYA GR SPORT 1.2

Rp 156,00 Juta
Rp 3,18 Juta/bln

14.892 km

2 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli
Lihat Lebih

Video Tiktok

Related Videos

Menimbang Toyota Agya G dan Daihatsu Ayla R, Lebih Pas Mana?

5 Hal Menarik di Daihatsu Ayla X ADS Buat Lawan Honda Brio

Jadi Mending Agya Baru, Brio Satya, atau Cukup Ayla? | Komparasi Mobil di Bawah Rp 200 juta!

New Astra Daihatsu Ayla, Tampil Lebih Keren Dengan Desain Sporty dan Lebih Bergaya

Berita Terbaru

Hyundai Stargazer X Penantang Xpander Cross Dipastikan Meluncur di GIIAS 2023

Hyundai akan terus melakukan inovasi di pasar otomotif nasional, termasuk mempersiapkan produk baru berupa Hyundai Stargazer X. Kemunculan Stargazer X ini disebutkan langsung oleh President Director PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) Woojune Cha, di Jakarta, Senin (17/7/2023). Baca juga: Senggol Xpander Cross, Hyundai Stargazer X 2023 Bakal Hadir Pakai Rem Cakram di Semua Roda Menurut Woojune Cha, Stargazer X bakal diluncurkan di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) yang dimu

Hyundai Stargazer Essential Resmi Diluncurkan dengan Harga Menarik, Ini yang Berubah

PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) menghadirkan Hyundai Stargazer Essential yang menjadi varian baru dari Stargazer, Senin (17/7/2023). Kehadiran Hyundai Stargazer Essential ini ternyata menggantikan tipe Trend. Alhasil, varian Stargazer saat ini untuk urutan termurah sampai termahal adalah Active, Essential, Style dan Prime. Baca juga: Hyundai Stargazer Essential Segera Diluncurkan, Fiturnya Lebih Lengkap Menurut President Director PT Hyundai Motors Indonesia, Woojune Cham kehadiran Stargazer E

Terungkap, MG Cyberster 2023 Bisa Sprint Lebih Cepat dari Ferrari dan Lamborghini

Mobil listrik pertama MG berjeniskan roadster soft top, MG Cyberster 2023 diperkenalkan pertama kali pada April lalu. Pabrikan China berdarah Inggris, MG, hadirkan Cyberster 2023 bukan cuma membawa desain yang agresif sekaligus atraktif, namun juga dengan performa tinggi. Baru-baru ini diungkapkan bahwa mobil listrik ini bahkan lebih cepat dan lebih bertenaga daripada banyak supercar terkemuka dunia. Wang Jian, director of electric propulsion development SAIC Motor, mengatakan Cyberster merupaka

6 Catatan Penting Wuling Air ev Selama di Indonesia

Tepat 11 Agustus 2022, mobil listrik Wuling Air ev memasuki satu tahun kehadirannya di pasar otomotif Indonesia. Nah, bersamaan dengan kehadiran Wuling Motors di Indonesia sejak Juli 2017, merek mobil asal China ini menggelar acara Green Drive Festival dengan mengundang konsumen Air ev serta komunitas Wuling Electric Vehicle Indonesia (WEVI). Dalam acara tersebut, Wuling Motors menghadirkan berbagai aktivitas seru serta penampilan dari stand up comedian, Mongol, dan hingga mendatangkan penyanyi

Review Pemilik: Honda City Hatchback RS 2021, Cocok Buat Dimodif

**Artikel ini adalah pengalaman pribadi dari pemilik Honda City Hatchback RS 2021 Honda City Hatchback RS dihadirkan sebagai penerus Jazz GK5 di Tanah Air. Mewarisi berbagai keunggulan yang menjadi ikonik hatchback Honda, City Hatchback RS terlihat stylish, sporty, canggih, serta memiliki performa besar, yang mempunyai karakter 11-12 dengan Jazz. Pada review pemilik kali ini, kami akan mengulas City Hatchback RS manual lansiran April 2021. Menurut cerita dari pemilik, ia membeli mobil ini dalam

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Varian Baru
Toyota

Toyota Agya

Rp 175,40 - 253,50 Milyar

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

  • Daihatsu Ayla
    Rp 103,30 Juta
    VS
    Honda Brio
    Rp 156,90 Juta
    Ayla vs Brio
  • Daihatsu Ayla
    Rp 103,30 Juta
    VS
    Toyota Agya
    Rp 175,40 Juta
    Ayla vs Agya
  • Daihatsu Ayla
    Rp 103,30 Juta
    VS
    Nissan March
    Rp 185,80 Juta
    Ayla vs March
  • Daihatsu Ayla
    Rp 103,30 Juta
    VS
    Suzuki Ignis
    Rp 175,50 Juta
    Ayla vs Ignis
  • Daihatsu Ayla
    Rp 103,30 Juta
    VS
    Hyundai Grand i10
    Rp 184,00 Juta
    Ayla vs Grand i10
Daihatsu Ayla
Lihat