Harga Motor Suzuki GSX S150 2024 Terbaru

Rp 27,80 - 29,80 Juta
Street Model
147.3 cc Kapasitas
- hp Tenaga Maksimal
Listrik Opsi start
Cek Spesifikasi

Varian dan Harga Suzuki GSX S150

Suzuki GSX S150 2024 - 2025 ditawarkan dalam 2 varian - mulai Rp 27,80 Juta hingga Rp 29,80 Juta , varian entry levelnya yaitu 2021 Suzuki GSX S150 Shutter Key Rp 27,80 Juta dan varian tertingi Suzuki GSX S150 yaitu 2021 Suzuki GSX S150 Keyless ditawarkan dengan harga Rp 29,80 Juta.

Video Pendek Terkait

ModelStreet
Kapasitas147.3 cc
Tenaga Maksimal- hp
Opsi startListrik
Panel InstrumenY
ABSTidak

Wajib Baca

Kelebihan
  • Tampilan desain Suzuki GSX S150 tampak sangat sporty dan gagah

  • Dilengkapi dengan teknologi easy start system yang membuat mesin gampang dihidupkan dengan satu kali menekan tombol starter.

  • Berat ringan dan bodinya yang ramping membuat semakin nyaman diajak bermanuver

  • Tersedia ban tubeless di kedua rodanya

  • Harga motor Suzuki GSX S150 cukup terjangkau

  • Kapasitas mesin 150cc yang bertenga dan hemat bahan bakar

  • Lampu depannya sudah menggunakan LED

Kekurangan
  • Tidak ada fitur pengereman ABS

  • Tidak ada fitur kick starter untuk menghidupkan mesinBanyak orang merasa kurang nyaman dengan jok split tersebut, karena posisi pantat terlalu nungging

  • Lampu belakang bohlam standar

  • Belum menggunakan suspensi depan Upside Down

Review Suzuki GSX S150

Overview

Motor naked sport GSX-S1000 dan GSX-S750 versi ukuran yang menyenangkan, GSX-S150 adalah versi Suzuki streetfighter terjangkau, praktis, namun tetap sporty bagi mereka yang tidak terlalu membutuhkan motor besar untuk kebutuhan berkendara mereka. Sepeda little naked yang gagah ini adalah saudara kandung dari motor sport GSX-R150, dan mengemas mesin 147,3cc yang sama, mampu menghasilkan tenaga 18,9 hp dan torsi 14Nm. Alih-alih klip cabul dan fairing penuh seperti GSX-R kecil, GSX-S150 malah menampilkan ergonomis tegak dan fairing minimal. Motor sport street bike yang terbilang gesit dan ringan menjadi kelebihan dari GSX-S150. Suzuki GSX-S150 bisa diandalkan sebagai sebuah kendaraan harian untuk berpergian jarak dekat atau jarak jauh. Suzuki menawarkan dua varian berbeda, yaitu versi Shutter Key dan versi Keyless. Harga Suzuki GSX S150 Shutter Key sekitar Rp 27.025.000 dan untuk Harga Suzuki GSX S150 Keyless sekitar Rp 27.525.000

Spesifikasi

 Dimensi
 Dimensi  2,020 x 700 x 1,075 mm
 Berat  131 kg
 Kapasitas Tangki  11 Liter
 Tinggi Tempat Duduk  785 mm
 Jarak Sumbu Roda  1,300 mm
 Ground Clearance  160 mm


Mesin 
 Tipe  Single cylinder, Water-cooled, 4-stroke, DOHC 4-valve
 Kapasitas  147.3 cc
 Daya Maksimum  14.1 kw/10,500 rpm
 Torsi Maksimum  14.0 Nm/9,000 rpm
 Sistem Bahan Bakar  Fuel Injection
 Tipe Starter  Electric Starter
 Tipe Transmsi  6-speed, return
 Bore X Stroke  62.0×48.8 mm


Rangka dan Kaki-kaki 
 Rangka  Steel Tube
 Suspensi depan  Telescopic
 Ukuran Ban Depan  Swingarm
 Ukuran Ban Belakang  Velg 17 inci 90/80-17 Tubeless
 Rem Depan  Velg 17 inci 130/70-17 Tubeless
 Rem Belakang  Cakram


Kelistrikan 
 Aki  MF
 Lampu  FI
 Tipe Busi  -



 

Desain


Tampilan dari spesifikasi Desain Suzuki GSX S150 ini hadir dengan membawa ciri khas sport naked bike yang begitu kentara pada setiap sisi bodinya yang tampak keren, dan mencerminkan sebuah naked bike yang sporty yang sesungguhnya. Untuk sektor depannya, motor ini tampak terpasang sebuah single headlamp yang dilengkapi dengan lampu LED di dalamnya sehingga membantu pengendara dalam memberikan penerangan yang lebih maksimal di jalan yang sepi. Pada setiap sudutnya tampak tajam dan juga memiliki ukuran dimensi panjang 2.020 mm, lebar 745 mm, dan ketinggian 1.040 mm. Motor ini memiliki berat kosong sangat ringan, yaitu 130 kg. Jika kita lihat sisi sampingnya, susunan mesinnya tampak begitu rapi dan tampak sebuah knalpot yang sudah terpasang manis pada sisi kanannya dari bodi Suzuki GSX S150 ini.

Pengendaraan dan Handling


Pada bagian kemudi dilengkapi dengan handle bar berukuran panjang dan diposisikan lebih tinggi dari tangki dan tempat duduk. Selain itu, Desain ketinggiannyanya tergolong ergonomis, karena tidak terlalu tinggi karena hanya memiliki jarak pijak ke tanah 155 mm yang membuatnya semakin mudah dikendarai dan dikendalikan. Suzuki GSX S150 ini dipasang suspensi yang kuat dan kokoh. Untuk suspensi pada bagian depan disematkan suspensi dengan tipe Telescopic Fork dan juga disematkan suspensi tipe Monoshock untuk bagian belakangnya. Untuk ukuran bannya, Suzuki GSX-S150 mengunakan ban yang tidak terlalu besar dan tidak terlalu kecil, sehingga terasa pas saat diajak bermanuver di jalanan.

Mesin & BBM


Untuk sektor dapur pacu sendiri, Suzuki GSX S150 ini mengandalkan sebuah tipe mesin DOHC silinder tunggal 4 langkah berkapasitas 147cc dan berpendingin cair. Dengan adanya mesin tersebut motor ini mampu menghasilkan tenaga yang cukup besar, yaitu bisa mencapai daya maksimum 19,17 Hp setiap putaran 10.500 rpm dan mampu mencapai torsi puncak hingga 14,0 Nm setiap putaran ke 9.000 rpm. Suzuki GSX S150 layak disebut sebagai motor sport 150cc terbaik karena performa mesinnya begitu mengagumkan, dan bisa menandingi pesaing lainnya, seperti All New Vixion. Mesin Suzuki GSX S150 juga terbilang irit bahan bakar, karena telah dilengkapi sistep pengapian Full Injection yang membuat kinerja mesin semakin lebih responsif dan efisiensi bahan bakar pun akan semakin maksimal.

Pengereman dan Keamanan


Untuk memberikan jaminan keselamatan yang lebih baik dalam berkendara bagi penggunanya, maka pada spesifikasi Suzuki GSX S150 ini juga sudah dibekali dengan adanya sebuah sistem pengereman yang mumpuni walaupun sampai saat ini masih belum menggunakan teknologi pengereman ABS. Untuk pengereman sektor depan dan belakang, Suzuki GSX-S150 telah mengandalkan sistem pengereman Petal Disc yang cukup mampu untuk mengontrol atau menghentikan laju kendaraan secara lebih optimal dan pengendara juga perlu hati-hati saat melakukan pengereman, karena kemungkinan roda bisa terkunci ketika melakukan pengereman dadakan saat berkendara di jalanan.

Kesimpulan

Tak perlu heran jika naked bike ini mampu melaju dengan lincah dikelasnya dengan performa mesinnya begitu mengagumkan. Di sisi lain, Suzuki GSX S150 ini juga akan dibekali dengan beberapa fitur menarik yang akan memberikan kenyamanan dan kepuasan kepada para pengemudinya. Dan juga ini bukan hal yang mengherankan jika motor ini bakal memikat hati para calon konsumen yang melihatnya karena selain tampilan desain yang memukau, harga Suzuki GSX S150 pun juga terbilang sangat terjangkau.



Konsumsi bahan bakar standar 2021 Suzuki GSX S150 Shutter Key adalah 2.44 L/100km, danKonsumsi bahan bakar standar 2021 Suzuki GSX S150 Keyless adalah 2.44 L/100km.

Jenis Bahan Bakar Transmisi Konsumsi BBM
Petrol(147.3cc)Manual2.44 L/100km

Warna Suzuki GSX S150

Black

Perbandingan Motor Suzuki GSX S150

Motor Rekomendasi

Model Motor SuzukiPembaruan
Honda

Honda Stylo 160

Rp 27,55 - 30,43 Juta

Lihat Motor
ION Mobility

ION Mobility M1-S

Rp 49,00 Juta

Lihat Motor
Honda

Honda EM1 e

Rp 400,00 Juta

Lihat Motor
Vespa

Vespa Elettrica

Rp 198,00 Juta

Lihat Motor
BSA

BSA Gold Star 650

Rp 380,00 Juta

Lihat Motor
Alva

Alva Cervo

Rp 37,75 Juta

Lihat Motor
Piaggio

Piaggio MP3 300

Rp 330,00 Juta

Lihat Motor
Mendatang
Kawasaki

Kawasaki Ninja ZX-4R

Rp 239,90 Juta

Lihat Motor

Apakah Suzuki GSX S150 tersedia Jumlah langkah?

Ya, Suzuki GSX S150 tersedia Jumlah langkah. Jumlah langkah tersedia dalam varian Suzuki GSX S150 Keyless, Suzuki GSX S150 Shutter Key.

Apakah Suzuki GSX S150 dilengkapi Tipe rangka_motor?

Ya, Suzuki GSX S150 dilengkapi Tipe rangka_motor, varian yang dilengkapi adalah Suzuki GSX S150 Keyless, Suzuki GSX S150 Shutter Key.

Beritahukan saya Spesifikasi Kendaraan Elektrik dari Suzuki GSX S150.

Spesifikasi Kendaraan Elektrik dari Suzuki GSX S150 yaitu:

VarianSuzuki GSX S150 KeylessSuzuki GSX S150 Shutter Key
Tipe ChargerNN
Pack CapacityNN
durasi pengisian bateraiNN
Pack LifeNN
Pack VoltageNN
Tipe MotorNN
Power PackNN
.