Harga Bekas Mulai Rp50 Juta, Ini 5 Alasan Mobil Suzuki Carry Futura Masih Banyak Peminat

Sosok Suzuki Carry Futura kini sudah masuk kategori motuba alias mobil tua bangka karena usianya yang rata-rata di atas 10 tahun. Mundur ke belakang, PT Suzuki Indomobil Sales menghentikan produksi Suzuki Carry Futura pada awal tahun 2019. Kini, harga pasaran Suzuki Carry Futura bekas cukup banyak yang dijual under Rp50 juta.

Dahulu, minibus ini juga dipersiapkan sebagai mobil keluarga yang cukup nyaman dan modern.  Meskipun harganya terjangkau, namun bukan berarti Suzuki Carry ini kualitas atau ketersediaan sparepartnya payah. Mobil ini terbukti masih cukup banyak peminatnya di kota-kota kecil. 

Baca juga:

Kelebihan dan Kelemahan Suzuki Carry Futura, Alternatif Mobil Keluarga Terjangkau Selain Toyota Kijang

Terkenal Bandel, Ini Kelebihan Lain Suzuki Carry Futura Karburator daripada Injeksi

Sebelum Alphard Berjaya, Suzuki Carry Futura Sempat Awali Era Captain Seat di Minibus

Kini di tengah gempuran banyak model-model baru, Suzuki Carry Futura masih sanggup bertahan sebagai kendaraan keluarga yang sederhana dan serbaguna. Mobil ini telah terbukti tangguh selama bertahun-tahun digunakan dan minim kendala. 

Nah, apa saja alasan Suzuki Carry Futura yang perlu kalian ketahui? Berikut ini uraian lengkapnya.

1. Mesin Suzuki Carry Futura Irit dan Torsinya Mumpuni di Berbagai Kondisi

Suzuki Carry ini kiprahnya terkenal sebagai mobil angkot. Bahkan di Bogor yang menjadi kota sejuta angkot, umumnya memakai Suzuki Carry hingga ke pelosok. Kita sering melihatnya membawa kapasitas muatan full bahkan over, saat di jalan menanjak masih kuat berjalan meskipun jalan merambat.

Suzuki Carry Futura berhasil membuktikan akan ketangguhan dari performa yang dihasilkan. Mesinnya berkapasitas 1.5L G15A 4-silinder segaris 16 valve SOHC berkombusi injeksi. Tenaga yang dihasilkan sebesar 87 PS @6.000 rpm dengan torsi maksimal mencapai 122 Nm @3.000 rpm.

Melihat spesifikasi tersebut, torsinya bisa diraih pada putaran bawah, yang membuatnya cukup responsif dan mumpuni di tanjakan. Perpindahan gigi menggunakan transmisi manual 5-percepatan yang dapat dengan mudah menakhlukan berbagai macam medan menanjak dan menurun.

2. Fitur Sederhana Tapi Proporsional

Untuk ukuran sebuah mobil tua, Suzuki Carry Futura fiturnya memang dianggap sederhana bila dibandingkan keluaran baru. Walaupun demikian, fitur yang ada sudah proporsional untuk mobil keluarga. Misalnya pada baris kedua sudah memiliki AC Double Blower yang membuat penumpang hingga baris ketiga tidak kegerahan. 

Ftur seperti ini tersedia do varian GRV dan GX. Lebih lanjut, Konfigurasi standar Suzuki Carry Futura memiliki kursi untuk 9-penumpang. Kelemahannya mungkin pada kursi baris ketiga yang agak sempit karena saling berhadapan. Bicara fitur hiburannya, hanya tersedia konsol untuk menempatkan head unit single din untuk memutar musik atau radio.

3. Perawatan Suzuki Carry Futura Cukup Mudah dan Perbaikan Bisa di Bengkel Mobil Mana Saja

Perawatan harian, mingguan, atau bulanan dari Carry Futura untuk kalangan pemula ini cukup mudah. Alasannya jelas karena rancangan mesin maupun fiturnya cukup sederhana. Selain karena minim fitur elektrikal yang rumit, mobil ini juga memiliki rangkaian mesin yang sederhana. 

Ini membuat perawatan dan Carry Futura bisa dikerjakan di bengkel mobil apapun. Bahkan bila kita sudah cukup terampil soal perbaikan mobil, dan punya alat yang lengkap, mobil ini pun diperbaiki sendiri juga bisa.

 

Untuk pemula yang tidak paham mesin pun, akan sangat cocok dengan mobil ini. Mobilnya bisa untuk sarana belajar perawatan soal mesin atau elektrikal hingga belajar oprek beberapa part. 

Lebih menarik lagi, spare part mobil ini sangat melimpah dan mudah kalian temui di seluruh penjuru Tanah Air. Selain itu kalian juga tidak perlu khawatir akan harga suku cadangnya, pasalnya harga yang ditawarkan juga terjangkau.

4. Konsumsi BBM Irit dan Bisa Nenggak Pertalite

Hal menarik berikutnya yang membuat Suzuki Carry ini anti rewel-rewel club buat para pemula yaitu soal konsumsi BBM mobil ini yang irit. Menurut  beberapa sumber, penggunaan dalam kota untuk mobil ini mampu menenggak BBM jenis bensin hingga 12 km/liter. Penggunaan luar kotanya sendiri diklaim dapat menempuh jarak 15-16 km/liter.

Tak cuma irit dari sisi konsumsi, Carry Futura yang masih memiliki kompresi kecil juga cocok dengan bahan bakar Pertalite. Dari sisi biaya bahan bakar jelas lebih ekonomis, sehingga budget Rp10.000 bisa untuk perjalanan 12 kilometer. Itulah mengapa masih banyak angkot yang setia memakai Carry Futura sebagai basisnya.

5. Harga Jual Kembali Stabil dan Tidak Anjlok

 

Karena banyak kelebihan yang dimiliki Suzuki Carry Futura, membuat harga mobil ini tidak mengalami penurunan drastis. Bahkan jika pintar dalam bernegoisasi, bisa mendapatkan untung atau minimal balik modal. Dengan begitu kalian tidak akan merasa terlalu rugi ketika menjualnya kembali.

Kalau membeli mobil ini, maka bila kepepet lebih cepat laku saat dijual kembali. Suzuki Carry Futura cukup banyak peminatnya dari berbagai kalangan, sehingga cenderung cepat laku tanpa harus lewat jalur makelar.

    Channel:
Ikuti media sosial kita:

Berpengalaman di beberapa media online. Bermula menjadi reporter otomotif di situs yang lain hingga kini menjadi Editor di Au...

Beli mobil lebih murah, jual mobil lebih cepat

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Suzuki Carry

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2018 Suzuki ERTIGA GX 1.4

Rp 164,00 Juta
Rp 3,34 Juta/bln

17.724 km

5,5 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2019 Honda MOBILIO E 1.5

Rp 171,00 Juta
Rp 3,48 Juta/bln

18.533 km

4,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2021 Toyota CALYA G 1.2

Rp 150,00 Juta
Rp 3,06 Juta/bln

12.503 km

2 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2022 Honda BRIO SATYA E 1.2

Rp 178,00 Juta
Rp 3,63 Juta/bln

5.503 km

0,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2022 Toyota AGYA GR SPORT 1.2

Rp 149,00 Juta
Rp 3,04 Juta/bln

5.751 km

1 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli
Lihat Lebih

Video Tiktok

Related Videos

Akhir Perjalanan Tour ILMU Suzuki New Carry Pick Up

Berita Terbaru

Hyundai Stargazer X Penantang Xpander Cross Dipastikan Meluncur di GIIAS 2023

Hyundai akan terus melakukan inovasi di pasar otomotif nasional, termasuk mempersiapkan produk baru berupa Hyundai Stargazer X. Kemunculan Stargazer X ini disebutkan langsung oleh President Director PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) Woojune Cha, di Jakarta, Senin (17/7/2023). Baca juga: Senggol Xpander Cross, Hyundai Stargazer X 2023 Bakal Hadir Pakai Rem Cakram di Semua Roda Menurut Woojune Cha, Stargazer X bakal diluncurkan di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) yang dimu

Hyundai Stargazer Essential Resmi Diluncurkan dengan Harga Menarik, Ini yang Berubah

PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) menghadirkan Hyundai Stargazer Essential yang menjadi varian baru dari Stargazer, Senin (17/7/2023). Kehadiran Hyundai Stargazer Essential ini ternyata menggantikan tipe Trend. Alhasil, varian Stargazer saat ini untuk urutan termurah sampai termahal adalah Active, Essential, Style dan Prime. Baca juga: Hyundai Stargazer Essential Segera Diluncurkan, Fiturnya Lebih Lengkap Menurut President Director PT Hyundai Motors Indonesia, Woojune Cham kehadiran Stargazer E

Terungkap, MG Cyberster 2023 Bisa Sprint Lebih Cepat dari Ferrari dan Lamborghini

Mobil listrik pertama MG berjeniskan roadster soft top, MG Cyberster 2023 diperkenalkan pertama kali pada April lalu. Pabrikan China berdarah Inggris, MG, hadirkan Cyberster 2023 bukan cuma membawa desain yang agresif sekaligus atraktif, namun juga dengan performa tinggi. Baru-baru ini diungkapkan bahwa mobil listrik ini bahkan lebih cepat dan lebih bertenaga daripada banyak supercar terkemuka dunia. Wang Jian, director of electric propulsion development SAIC Motor, mengatakan Cyberster merupaka

6 Catatan Penting Wuling Air ev Selama di Indonesia

Tepat 11 Agustus 2022, mobil listrik Wuling Air ev memasuki satu tahun kehadirannya di pasar otomotif Indonesia. Nah, bersamaan dengan kehadiran Wuling Motors di Indonesia sejak Juli 2017, merek mobil asal China ini menggelar acara Green Drive Festival dengan mengundang konsumen Air ev serta komunitas Wuling Electric Vehicle Indonesia (WEVI). Dalam acara tersebut, Wuling Motors menghadirkan berbagai aktivitas seru serta penampilan dari stand up comedian, Mongol, dan hingga mendatangkan penyanyi

Review Pemilik: Honda City Hatchback RS 2021, Cocok Buat Dimodif

**Artikel ini adalah pengalaman pribadi dari pemilik Honda City Hatchback RS 2021 Honda City Hatchback RS dihadirkan sebagai penerus Jazz GK5 di Tanah Air. Mewarisi berbagai keunggulan yang menjadi ikonik hatchback Honda, City Hatchback RS terlihat stylish, sporty, canggih, serta memiliki performa besar, yang mempunyai karakter 11-12 dengan Jazz. Pada review pemilik kali ini, kami akan mengulas City Hatchback RS manual lansiran April 2021. Menurut cerita dari pemilik, ia membeli mobil ini dalam

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Varian Baru
Toyota

Toyota Agya

Rp 175,40 - 253,50 Milyar

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

Suzuki Carry
Lihat