Honda Forza 250

Berita Mobil Honda Forza 250 di Indonesia

  • Pilihan Matic 250 Cc Terkini, Honda Forza Menggoda Buat Dibeli!

    Ada tiga model yang bisa didapatkan. Harga terendah Rp 60 jutaan. Harga termahal Rp 90 jutaan. Motor matic bermesin 250 cc saat ini jadi segmen step up setelah menggunakan motor matic 150-160 cc. Jika sebelumnya pakai Honda PCX 160, Vario 160, Yamaha NMax atau Aerox, maka kelas matic 250 cc jadi incaran. Alasannya tentu kubikasi mesin lebih besar, yang mampu memuntahkan tenaga dan torsi lebih kuat. Praktis performa untuk harian atau bahkan jalan jauh jadi tak kedodoran saat menyalip atau melinta

    HarryHarry

    26 Mar, 2024

  • Daftar Motor Matic Jepang buat Mudik, Bagasi Gede Mulai Rp 24 Jutaan

    Sepeda motor masih menjadi pilihan untuk mudik Lebaran Terdapat beberapa pilihan motor matic yang ideal digunakan karena memiliki bagasi besar Posisi berkendara juga menentukan kenyamanan berkendara Meski terdapat program mudik tanpa sepeda motor, sebagian besar masyarakat nyatanya bakal tetap mengandalkan kendaraan roda dua sebagai transportasi ke kampung halaman. Mudik sendiri identik dengan perjalanan jauh. Artinya, dibutuhkan motor yang memadai baik dari sisi pengendalian maupun performa. Te

    AryAry

    19 Mar, 2024

  • Saling Beririsan, Ini Daftar Harga Matic Honda 2024

    Produk yang eksis tahun lalu tetap hadir sebagai line up matic Honda di pembuka 2024 Terdapat irisan harga pada beberapa model Digadang mengaspal tahun lalu, PT Astra Honda Motor (AHM) nyatanya urung merilis Honda Stylo. Alhasil, line up matic Honda 2024 pun masih tertuju kepada model yang sudah eksis. Setidaknya hingga pembuka tahun ini, di mana tak ada perubahan pada katalog penjualan pemegang merek. Honda Beat, Honda Genio, Honda Scoopy, Honda Vario 125, Honda Vario 160, Honda PCX 160, Honda

    AryAry

    2 Jan, 2024

  • Ternyata, Skutik Cina ini Lebih Canggih dari Honda Forza dan Yamaha XMax

    Dayang Vorei motor asal Cina. Punya teknologi canggih. Sebelum kemunculan Honda ADV bermesin 350 cc yang sempat menyeruak pada tahun 2021 lalu, Honda Forza 350 sudah lebih dulu hadir. Kala pabrikan Jepang tersebut baru sekedar desas-desus, pabrikan motor asal Tiongkok justru bergerak cepat. Dayang meluncurkan Vorei ADV 350 2021 yang memiliki rupa seperti Honda ADV 150 yang merupakan motor matic bergaya petualang. Dan benar saja, seperti prediksi yang beredar, Honda ADV 350 yang hadir pun memilik

    AryAry

    16 Des, 2023

  • Terpaut Rp 19 Jutaan, Fitur Yamaha XMax Tech Max Kalahkan Honda Forza?

    Beda harga keduanya capai Rp 19,030 jutaan. XMax Tech Max sudah dilengkapi dengan aksesoris. Honda Forza CBU Thailand. Tidak disangka undangan launching produk baru oleh PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) beberapa waktu lalu adalah peluncuran Yamaha XMax Tech Max. Pasalnya banyak yang mengira produk yang akan dikenalkan adalah Yamaha Lexi 125 yang sampai saat ini belum ada perubahan besar sejak 2018. Yamaha XMax Tech Max muncul dengan harga Rp 71,3 juta on the road Jakarta, dengan pe

    FarizFariz

    13 Des, 2023

  • First Impression Honda Forza 250 2023, Kesan Premiumnya Berasa!

    Desain paling premium dan elegan. Pakai mesin eSP+. Harga Rp 90 jutaan CBU Thailand. Kelas motor matic 250 cc sejatinya punya banyak pemain, dari merek Jepang bahkan non Jepang, salah satunya adalah Honda Forza 250 2023. Motor yang baru saja mendapatkan update pada tampilannya itu pun sudah rilis di Indonesia belum lama ini. Model ini dilepas Rp 90,330 juta on the road Jakarta, dengan status CBU dari Thailand. Meski harganya tergolong paling tinggi dari pemain matic 250 cc lainnya, namun motor i

    HarryHarry

    17 Jul, 2023

  • Selain Honda Scoopy, Selisih Harga Forza dan XMax Bisa Beli Motor Ini

    Jadi matic 250 cc termahal saat ini. CBU dari Thailand. Beda Rp 24 jutaan dengan Yamaha XMax Connected. Honda Forza 250 2023 baru saja rilis di Jakarta oleh PT Astra Honda Motor (AHM), pada gelaran Jakarta Fair 2023. Motor matic 250 cc tersebut mendapatkan update yang signifikan, terutama pada desain bodi yang terinspirasi dari Honda ADV 750. Baca juga : Honda Forza 250 Tampang Baru Kini Mengaspal di Indonesia Lampu depannya kini lebih simpel, namun tetap bercirikan LED DRL yang memanjang sampai

    HarryHarry

    7 Jul, 2023

  • Cek Ubahan Honda Forza 250 2023, Rp 90 Jutaan Menggoda Buat Dibeli?

    Desain baru terinspirasi dari Honda Forza 750. Mengaspal di Jakarta Fair 2023. Berstatus CBU Thailand. Sebagai motor matic paling mahal dari PT Astra Honda Motor (2023), Honda Forza 250 2023 punya tampilan anyar. Sosoknya melantai di booth AHM pada gelaran Jakarta Fair 2023, dan ya model ini merupakan model terbaru yang sudah lebih dulu beredar di Thailand. Negeri gajah putih itu memang menjadi basis produksi motor tersebut, termasuk unit yang didatangkan untuk pasar Indonesia. Jika pada tahun 2

    HarryHarry

    3 Jul, 2023

  • Honda Forza 250 Tampang Baru Kini Mengaspal di Indonesia

    Ubahan pada tampilan terhitung signifikan. Fitur andalan masih bertahan. Masih pakai mesin eSP+. Lewat keterangan resminya, PT Astra Honda Motor (AHM) mengumumkan penjualan model terbaru dari Honda Forza 250 2023. Motor matic premium ini memiliki desain baru dengan beragam fitur unggulan yang menjadi daya tariknya selama ini. Asyiknya AHM menghadirkan motor yang berstatus CBU dari Thailand tersebut tanpa adanya perubahan harga. Dari keterangan disebutkan harga jualnya tetap Rp 90,330 juta on the

    HarryHarry

    24 Jun, 2023

  • Harga Rp 66 Jutaan, Mending Honda Forza 250 Bekas atau Yamaha XMax Connected Nih?

    Forza 250 lansiran 2018 dan 2019 ada di angka Rp 66 jutaan. Keduanya memiliki kekurangan dan kelebihan yang menjadi unggulan. Persaingan di kelas matic 250 cc masih panas dan masih banyak kaum medang-mending antara Honda Forza 250 dan Yamaha XMax Connected. Untuk harga baru, memang Forza 250 jauh lebih mahal mencapai Rp 90,313 juta karena didatangkan langsung dari Thailand alias built up. Beda dengan XMax Connected yang sejak awal kehadirannya sudah diproduksi di Indonesia, jadi wajar kalau harg

    FarizFariz

    29 Mar, 2023

Lihat Lebih