Berbekal Mesin Turbo dan 4WD, Toyota GR Yaris 2021 Dipastikan Bukan Lawan Suzuki Swift

Tampilan depan Toyota GR Yaris 2021 (Foto: carscoops.com)

Sebagai hot hatch yang paling ditunggu-tunggu, bagian divisi performa Toyota Gazoo Racing (GR) secara resmi meluncurkan Toyota GR Yaris 2021 di Eropa. Mobil ini tak lagi mendapatkan roda depan sebagai penggerak utamanya.

Toyota GR Yaris 2021 berkesempatan dijejali penggerak roda AWD, dan ini merupakan City Car Toyota terpanas yang dimiliki saat ini.

Dari pada penasaran dengan sosok Toyota GR Yaris 2021, kami mencoba menjawab beberapa pertanyaan seputar Toyota GR Yaris 2021 yang baru diluncurkan, dari beberapa sumber informasi.

Toyota GR Yaris 2021, City Car terpanas Toyota?

Mesin Toyota GR Yaris 2021 (Foto: carscoops.com)

Sedang marak-maraknya mobil hybrid, Toyota justru menghadirkan GR Yaris 2021 dengan mesin bensin 1.6 liter turbocharged. Menurut data, tenaga yang dihasilkan mencapau 257 Bhp dan torsi 265 lb-ft (360 Nm) dikirim melalui keempat rodanya. Hebatnya, mesin ini hanya mengandalkan tiga batang piston untuk tetap menggerakan mesin dan membuat mobil berjalan .

Dengan begitu mesin yang ada pada sosok Toyota GR Yaris 2021 dinobatkan sebagai mesin tiga silinder paling bertenaga yang dimiliki Toyota saat ini.

Toyota GR Yaris 2021 mendapatkan transmisi manual 6-percepatan?

Transmisi manual Toyota GR Yaris 2021 (Foto: carscoops.com)

Untuk meneruskan tenaga sebesar 257 Bhp dari mesin tiga silinder menuju semua roda, Toyota GR Yaris 2021 dilengkapi dengan gearbox manual enam kecepatan. Dengan transmisi manual yang dianutnya, Toyota GR Yaris 2021 dapat melesat dari 0-60 mph hanya membutuhkan waktu 5,5 detik dan kecepatan maksimal mencapai 143 mph.

Toyota GR Yaris 2021 tersedia 3 mode mengemudi?

Disebutkan bahwa Toyota GR Yaris 2021 disediakan 3 mode gaya berkendara yang dapat distel dengan kemauan hati pengemudi.

Mode berkendara Toyota GR Yaris 2021 (Foto: carscoops.com)

Mode Normal, Sport, dan Track, masing-masing membagi torsi ke setiap bagian roda, dengan perhitungan 60:40, 30:70, dan 50:50.  

Toyota GR Yaris 2021 dapat distel untuk lintas balap?

Toyota akan menawarkan kepada pelanggannya opsi Circuit Pack. Diketahui bahwa kinerja fitur ini biasa digunakan untuk lintasan balap.

Toyota GR Yaris 2021 test sirkuit (Foto: carscoops.com)

Traksi dari sistem All-Wheel-Rrive mendapatkan limited-slip differentials untuk meningkatkan traksi cengkeraman yang luar biasa.

Toyota GR Yaris 2021 dilengkapi fitur menarik?

Diperkenalkan di Eropa, Toyota GR Yaris 2021 dilengkapi dengan lampu depan LED otomatis, jok sport Ultrasuede, sistem infotainment delapan inci dengan Apple CarPlay dan Android Auto, AC zona ganda, wiper kaca depan otomatis, dan masih banyak lagi sebagai standar. 

Fitur Toyota GR Yaris 2021 (Foto: carscoops.com)

Tidak tertinggal fitur Adaptive Cruise Control, Lane Trace Assist, Pre-Collision System, sistem audio JBL premium, navigasi satelit, sensor parkir, pencahayaan ambient, dan head-up display untuk memberikan gaya berkendara yang lebih asik, nyaman dan aman.

Atap Toyota GR Yaris 2021 lebih rendah dari varian hybrid?

Tampilan belakang Toyota GR Yaris 2021 (Foto: carscoops.com)

Diketahui Toyota GR Yasris 2021 memiliki struktur yang unik. Mobil mungil ini dibangun berdasarkan platform bagian Yaris dan C-HR. Tak heran jika menghasilkan garis atap tajam dan bagian atap lebih rendah 95 mm dari Yaris Hybrid. Bahannya terbuat dari polimer karbon, sedangkan sayap, pintu belakang, dan kap terbuat dari aluminium. 

Interior Toyota GR Yaris 2021 terkesan murahan?

Interior Toyota GR Yaris 2021 (Foto: carscoops.com)

Menggali beberapa sumber informasi mengenai Toyota GR Yaris 2021, disebutkan bahwa material plastik yang digunakan menyelimuti interior terkesan murahan. Hal lain juga dijelaskan sistem infotaimentnya sedikit mengecewakan.

Namun semua itu terbayar ketika masuk ke dalam kabin. Pandangan kalian akan dialihkan untuk fokus ke arah sektor kemudi dengan semua tampilan sport yang enak untuk dilihat. Semua tombol kontrol juga dirasa berada di tempat yang tepat dan ada banyak penyesuaian.

Menariknya, gaya berkendara pengemudi benar-benar seperti diajak melaju di atas mobil balap. Hal ini berkat adanya jok model bucket yang menjadi sorotan utama.

Harga Toyota GR Yaris 2021 mengalahkan Honda Civic Hatchback RS?

Toyota GR Yaris 2021 (Foto: carscoops.com)

Dilansir dari Carscoops.com, Toyota GR Yaris 2021 di Inggris dibandrol lebih mahal dari Honda Civic Hatchback RS di Tanah Air, yang dipatok harga Rp499 juta.

Di Britania raya Toyota GR Yaris 2021 dijual £ 29.995 dan £ 33.495 untuk varian Circuit Pack. Dengan begitu jika dirupiahkan, Toyota GR yaris 2021 ini memiliki nilai jual Rp561 juta hingga Rp627 juta.

    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Enda

Reporter

Seorang pengagum otomotif sejak kecil, yang suka mengoprek kendaraan di akhir pekan, membuat penulis semakin cinta pada dunia...

Cek penawaran terbaik dalam 24 Jam!

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Toyota Yaris

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2021 Honda CITY RS HATCHBACK 1.5

Rp 272,00 Juta
Rp 5,54 Juta/bln

23.843 km

2 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2021 Honda CITY RS HATCHBACK 1.5

Rp 271,00 Juta
Rp 5,52 Juta/bln

32.285 km

2 tahun

Banten

Cek Tawaran Juli

2021 Honda CITY RS HATCHBACK 1.5

Rp 270,00 Juta
Rp 5,50 Juta/bln

41.113 km

2 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2020 Honda BRIO RS 1.2

Rp 189,00 Juta
Rp 3,85 Juta/bln

18.587 km

3 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2022 Honda BRIO SATYA E 1.2

Rp 178,00 Juta
Rp 3,63 Juta/bln

5.503 km

0,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli
Lihat Lebih

Video Tiktok

Related Videos

2021 Toyota Yaris Hybrid Review: Perfect City Car Desagned for Urban Life

SOSOK TOYOTA GR YARIS 2021 ! DI THAILAND HARGANYA 1M LEBIH , MASUK KE INDONESIA JADI BERAPA NIH ??

Berita Terbaru

6 Catatan Penting Wuling Air ev Selama di Indonesia

Tepat 11 Agustus 2022, mobil listrik Wuling Air ev memasuki satu tahun kehadirannya di pasar otomotif Indonesia. Nah, bersamaan dengan kehadiran Wuling Motors di Indonesia sejak Juli 2017, merek mobil asal China ini menggelar acara Green Drive Festival dengan mengundang konsumen Air ev serta komunitas Wuling Electric Vehicle Indonesia (WEVI). Dalam acara tersebut, Wuling Motors menghadirkan berbagai aktivitas seru serta penampilan dari stand up comedian, Mongol, dan hingga mendatangkan penyanyi

Review Pemilik: Honda City Hatchback RS 2021, Cocok Buat Dimodif

**Artikel ini adalah pengalaman pribadi dari pemilik Honda City Hatchback RS 2021 Honda City Hatchback RS dihadirkan sebagai penerus Jazz GK5 di Tanah Air. Mewarisi berbagai keunggulan yang menjadi ikonik hatchback Honda, City Hatchback RS terlihat stylish, sporty, canggih, serta memiliki performa besar, yang mempunyai karakter 11-12 dengan Jazz. Pada review pemilik kali ini, kami akan mengulas City Hatchback RS manual lansiran April 2021. Menurut cerita dari pemilik, ia membeli mobil ini dalam

Top 5 Artikel Pekan Ini, Harga Bekas Innova Reborn Diesel yang Stabil Sampai Carry Bagong Pakai Turbo

Kepopuleran Toyota Innova Reborn diesel rupanya belum luntur oleh waktu. Bahkan kemunculan Innova Zenix dengan teknologi hybrid tidak menghapus kecintaan masyarakat Indonesia akan MPV bermesin diesel tersebut. Tak heran harga jual Toyota Innova Reborn diesel saat ini masih sangat bertahan dan masih banyak peminatnya. Hal itu pula yang menjadikan artikel Autofun khususnya mengenai Toyota Innova Reborn Diesel masih tinggi pembacanya. Berikut 5 artikel paling populer di Autofun periode 10 - 15 Apri

Asyik, Jalan Tol Puncak - Cianjur Segera Dibangun

Pemerintah terus menggeber akses jalan tol di Indonesia, termasuk mempersiapkan pembangunan jalan tol Puncak - Cianjur dengan rute Bogor-Sukabumi-Cianjur-Bandung (Bosuciba). Langkah ini direncanakan langsung oleh Pemerintah Pusat, Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kota atau Kabupaten, untuk mengurai kemacetan belasan tahun dan meningkatkan ekonomi di wilayah yang menjadi favorit pariwisata. Baca juga: Begini Caranya Biar Lewati Gerbang Tol Tanpa Berhenti Menurut Gubernur Jawa Barat, jalan tol P

Bukan LMPV, Ini Mobil-mobil Honda Terlaris di Indonesia

Penjualan mobil Honda mengalami peningkatan secara nasional hingga 26 persen di semester pertama tahun 2023. Menurut catatan, penjualan retail (dealer ke konsumen) Honda sejak Januari sampai Juni 2023 tercatat 67.797 unit, sedangkan di periode yang sama tahun lalu hanya terjual 53.910 unit. Sales & Marketing and After Sales Director PT Honda Prospect Motor Yusak Billy mengatakan, alasan peningkatan penjualan Honda di semester pertama tak lepas dari penyegaran produk-produk Honda yang diterima ba

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Varian Baru
Toyota

Toyota Agya

Rp 175,40 - 253,50 Milyar

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

Toyota Yaris
Lihat