Pas Untuk Keluarga, Ini Kapasitas Kabin Toyota Kijang Innova

Ruang yang lapang seringkali menjadi faktor penting bagi konsumen untuk memiliki kendaraan jenis Multi-Purpose Vehicle (MPV). Salah satunya Toyota Kijang Innova. Kapasitas kabin Toyota Kijang Innova terbaru yang lapang membuatnya menjadi salah satu pilihan terbaik untuk segmen mobil keluarga.

Toyota tahu betul jika ruang kabin yang lapang menjadi faktor penting konsumen Tanah Air dalam memilih mobil. Karena itu, New Kijang Innova 2020 yang bisa didapatkan mulai dari Rp323 jutaan ini mendapatkan pengaturan kabin yang hampir sama dengan Toyota Kijang generasi sebelumnya.

Ruang Kabin

Lebih baik dibandingkan kabin milik Toyota Avanza, desain interior dan material yang digunakan pada Toyota Kijang Innova terbaru terasa lebih lembut. Ada beberapa panel soft touch meskipun masih dipadukan dengan material plastik.

Jika sebelumnya ruang kabin Innova termasuk yang terbaik di kelasnya, perubahan pada generasi membuat dimensi Innova lebih besar. Lihatlah gambar mobil Innova diatas, interior kabin mobil ini memang terlihat luas. Dengan panjang 4.735 mm, atau lebih panjang 150 mm, lebar 1.835 mm yang meningkat 55 mm serta tinggi menjadi 1.975, atau naik 45 mm.

Tambahan panjang 150 mm tentu saja memberikan ruang kaki yang lebih lapang bagi penumpang di belakang. Penumpang di baris ketiga tidak perlu lagi memajukan kursi baris kedua karena ruang kaki yang lebih baik dibandingkan sebelumnya.

Untuk kenyamanan selama di jalan, sistem hiburan terbaru dengan layar LCD berukuran 8 inci bisa Anda gunakan. Penumpang di baris kedua juga sudah mendapatkan Seatback Table. Terdapat gadget charger yang bisa Anda gunakan untuk mengisi daya ponsel Anda.

Ruang Kaki dan Kepala

Menyasar segmen mobil keluarga, bisa dipastikan jika Toyota ingin menghadirkan kenyaman berkendara bagi pengemudi dan penupang. Kabin yang lega juga terasa dari ruang kepala dan ruang kaki Toyota Innova.

Pada kursi baris pertama, ruang kaki tercatat 875 mm. Pada baris kedua dan ketiga Toyota Innova terbaru menjadi 840 mm. Perubahan yang cukup signifikan dari generasi baru adalah kenyamanan duduk di baris ketiga. Jarang ada mobil dengan ruang kaki yang sama antara baris kedua dengan baris ketiga.

Dilansir dari berbagai sumber, ruang kepala pada baris pertama hingga atap mencapai 955 mm. Pada baris kedua jaraknya tercatat 950 mm. Sedangkan bagi baris belakang yang memang dibuat cukup tinggi memiliki catatan yang tak begitu buruk, yaitu 887 mm.

Lantai Toyota Innova terbaru pada bagian belakang memang cukup tinggi, tetapi masih menyisakan ruang untuk kaki. Dimana kursi belakang Innova 2020 bisa menopang paha dengan cukup baik, meski memang tak sebaik ketika duduk di baris kedua.

Selain meningkatkan fitur keselamatan pada Toyota Innova Reborn, Toyota juga menegaskan bahwa Toyota Innova 2020 memiliki ruang yang cukup untuk membawa hingga 8 orang penumpang.

Dijelaskan oleh Toyota sendiri, kursi baris ketiga Innova terbaru bisa menampung hingga tiga orang. Tentu saja dengan postur tubuh rata-rata masyarakat Indonesia. Di belakang, Toyota sudah mempersiapkan tiga headrest pada Innova terbaru.

Masalah yang sering ditemukan pada mobil-mobil MPV lainnya adalah akses masuk ke kursi baris ketiga. Tetapi New Kijang Innova memberikan kemudahan akses bagi penumpang. Bukaan pintu yang cukup lebar juga memudahkan akomodasi ketika masuk ke dalam mobil. 

Bagasi

Tapi kapasitas bagasi menjadi daya tarik tersendiri bagi Toyota Innova terbaru. Dengan tiga baris kursi digunakan, Toyota Innova cukup menyisakan ruang yang lapang untuk barang-barang di bagasi. Ketika kursi baris ketiga dilipat rata lantai, maka Anda akan mendapatkan kapasitas hingga 1.128 liter.

Kemudahan serta fleksibilitas jok Toyota Innova di bagian belakang juga memberikan ruang tambahan bagi barang-barang belakang. Baris ketiga bisa dilipat dan diangkat dengan komposisi 50:50. Sedangkan baris kedua bisa dimajukan dan bisa dilipat dengan pengaturan 60:40.

Tapi semua ruang yang diberikan juga ditunjang dengan mesin yang bertenaga. Toyota Inova mendapatkan mesin bensin 2.0L 1TR-FE 4-silinder yang responsif bertenaga hingga 137 daya kuda. Pada Agustus 2018 silam, mesin bensin Toyota New Innova juga sudah mendapatkan spesifikasi Euro IV yang membuatnya lebih ramah lingkungan.

Butuh mesin yang lebih bertenaga? Ada mesin diesel 2.5L 2KD-FTV New Kijang Innova 2020 yang mampu mengeluarkan tenaga hingga 147 daya kuda. Meskipun lebih mahal dari mesin bensin, tentu saja mobil Toyota Innova akan membantu Anda untuk membawa beban lebih banyak.

Oops... Something broke.
    Channel:
Ikuti media sosial kita:

Penyuka sejarah dan film, di belakang laptop sebagai penulis baru di ranah otomotif....

Beli mobil lebih mudah dan tak perlu nunggu lama

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Toyota Kijang Innova

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2021 Toyota KIJANG INNOVA V 2.0

Rp 390,00 Juta
Rp 7,95 Juta/bln

10.962 km

2,5 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2022 Toyota KIJANG INNOVA G 2.0

Rp 360,00 Juta
Rp 7,33 Juta/bln

25.226 km

1,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2017 Toyota KIJANG INNOVA REBORN VENTURER GASOLINE 2.0

Rp 323,00 Juta
Rp 6,58 Juta/bln

89.898 km

6 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2019 Toyota KIJANG INNOVA REBORN V 2.0

Rp 310,00 Juta
Rp 6,32 Juta/bln

89.687 km

4 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2018 Toyota KIJANG INNOVA REBORN V 2.4

Rp 364,00 Juta
Rp 7,42 Juta/bln

39.691 km

5,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli
Lihat Lebih

Video Tiktok

Related Videos

Kijang Innova Elektrik Akhirnya Mobil Wajib Orang Kaya Butuh Colokan Listrik

Toyota Kijang Innova 50th Limited Edition, Bakal Jadi Barang Langka

Pesaing Kijang innova ! Mobil MPV Keluarga Mewah serasa Toyota Alphard Kia carnival 2021

Berita Terbaru

Review Pemilik: Honda City Hatchback RS 2021, Cocok Buat Dimodif

**Artikel ini adalah pengalaman pribadi dari pemilik Honda City Hatchback RS 2021 Honda City Hatchback RS dihadirkan sebagai penerus Jazz GK5 di Tanah Air. Mewarisi berbagai keunggulan yang menjadi ikonik hatchback Honda, City Hatchback RS terlihat stylish, sporty, canggih, serta memiliki performa besar, yang mempunyai karakter 11-12 dengan Jazz. Pada review pemilik kali ini, kami akan mengulas City Hatchback RS manual lansiran April 2021. Menurut cerita dari pemilik, ia membeli mobil ini dalam

Top 5 Artikel Pekan Ini, Harga Bekas Innova Reborn Diesel yang Stabil Sampai Carry Bagong Pakai Turbo

Kepopuleran Toyota Innova Reborn diesel rupanya belum luntur oleh waktu. Bahkan kemunculan Innova Zenix dengan teknologi hybrid tidak menghapus kecintaan masyarakat Indonesia akan MPV bermesin diesel tersebut. Tak heran harga jual Toyota Innova Reborn diesel saat ini masih sangat bertahan dan masih banyak peminatnya. Hal itu pula yang menjadikan artikel Autofun khususnya mengenai Toyota Innova Reborn Diesel masih tinggi pembacanya. Berikut 5 artikel paling populer di Autofun periode 10 - 15 Apri

Asyik, Jalan Tol Puncak - Cianjur Segera Dibangun

Pemerintah terus menggeber akses jalan tol di Indonesia, termasuk mempersiapkan pembangunan jalan tol Puncak - Cianjur dengan rute Bogor-Sukabumi-Cianjur-Bandung (Bosuciba). Langkah ini direncanakan langsung oleh Pemerintah Pusat, Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kota atau Kabupaten, untuk mengurai kemacetan belasan tahun dan meningkatkan ekonomi di wilayah yang menjadi favorit pariwisata. Baca juga: Begini Caranya Biar Lewati Gerbang Tol Tanpa Berhenti Menurut Gubernur Jawa Barat, jalan tol P

Bukan LMPV, Ini Mobil-mobil Honda Terlaris di Indonesia

Penjualan mobil Honda mengalami peningkatan secara nasional hingga 26 persen di semester pertama tahun 2023. Menurut catatan, penjualan retail (dealer ke konsumen) Honda sejak Januari sampai Juni 2023 tercatat 67.797 unit, sedangkan di periode yang sama tahun lalu hanya terjual 53.910 unit. Sales & Marketing and After Sales Director PT Honda Prospect Motor Yusak Billy mengatakan, alasan peningkatan penjualan Honda di semester pertama tak lepas dari penyegaran produk-produk Honda yang diterima ba

Cari Mobil Daihatsu, Ini Model Paling Laris Semester Pertama 2023

Penjualan mobil Daihatsu selama semester pertama tahun 2023 tembus 102.515 unit atau naik 12,9 persen dibanding periode yang sama di tahun lalu yang hanya sekitar 90.765 unit. Ya, penjualan retail ini membuat perusahaan otomotif yang bermarkas di Ikeda, Osaka, Jepang tersebut menyumbangkan market share ritel otomotif nasional mencapai 20,4 persen. Peningkatan penjualan Daihatsu juga terjadi di wholesales, dimana pabrik Daihatsu mampu menjual mobilnya ke dealer selama Januari-Juni 2023 mencapai 9

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Varian Baru
Toyota

Toyota Agya

Rp 175,40 - 253,50 Milyar

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

Toyota Kijang Innova
Lihat