Dilematis Beli Toyota Alphard, Pilih Prestise Naik atau Resale Value Turun?

Mau beli Toyota Alphard? Sebelum membeli, Anda tinggal memilih untuk meningkatkan gengsi atau pertimbangan lainnya. Sebenarnya Toyota Alphard sudah menjadi MPV yang mewah dan memiliki nilai prestise yang tinggi. Persaingan MPV Mewah di Indonesia memang didominasi oleh Toyota Alphard, namun muncul opsi lain dari kubu Nissan Elgrand.

Toyota Alphard memiliki total 3 varian. Harga Toyota Alphard berkisar dari Rp 1,04 Milyar hingga Rp 1,95 Milyar. Ini merupakan harga mobil Alphard tahun 2020. Saudara Toyota Alphard yang juga merupakan mobil terkenal, yakni Toyota Vellfire.

Mobil Toyota Vellfire ini hanya memiliki 1 varian saja. Harga Toyota Vellfire ini hanya dibanderol dengan biaya sebesar Rp 1,19 Milyar. Harga Vellfire ini sama dengan harga Alphard 2.5 G AT yang berada dipertengahan dari varian mobil Toyota Alpard.

Berbicara tentang sejarah Toyota Alphard, sejak tahun 2002, kehadiran MPV generasi pertama berukuran besar ini hanya dibawa oleh importir umum (IU). Sedangkan generasi kedua, baru PT Toyota Astra Motor (TAM) yang ikut merilis MPV Gambot ini secara resmi sejak 2008.

Saat itu, Alphard bermesin 2GR-FE berkapasitas 3.500 cc, resmi dipasarkan di Indonesia dengan harga Rp1,1 miliar. Baru setahun kemudian di tahun 2009 varian yang lebih murah yaitu 2.4X dijual dengan harga Rp. 800 juta dan 2.4 G seharga Rp. 900 juta.

Kemudian muncullah Toyota Vellfire, si kembar berpenampilan sporty bertebaran di tahun 2010. Berbeda dengan Alphard, Vellfire hanya ditawarkan dengan mesin 2AZ-FE, 2.400 cc saja. Selanjutnya, versi facelift generasi kedua resmi diluncurkan oleh TAM pada tahun 2012, dengan perbedaan utama pada gril depan, lampu kabut, pelek 17 inci, dan 7 kantung udara.

Barulah pada 2015, generasi ketiga muncul. Namun, tidak berhenti sampai disitu, bahkan GIIAS 2015 digunakan sebagai sarana untuk menghadirkan secara resmi Toyota Alphard Hybird yang mengusung sistem e-Four alias dua motor listrik yang sistem kerjanya ditujukan untuk mencapai efisiensi maksimal dalam penggunaan bahan bakar pada tubuhnya yang besar.

Harga mobil Toyota Alphard yang dibandrol cukup mahal sudah hampir menyentuh angka Rp1 Miliar, rupanya tidak membuat orang yang punya uang berpikir ulang untuk membawa mobil ini ke rumah. Ya, memang harga mobil Toyota Alphard yang mahal diimbangi dengan spesifikasi yang dibawanya.

Jadi menggelontorkan uang dalam jumlah besar bukanlah masalah yang berarti karena Toyota Alphard ini memiliki berbagai kelebihan yang siap menunjang kenyamanan berkendara.

Faktor Penarik Beli Toyota Alphard

1. Interior yang Mewah dan Nyaman

Keunggulan lain dari mobil Toyota Alphard yang mampu memikat hati banyak orang adalah interior mobilnya yang begitu mewah dan nyaman. Saat kita membuka pintu mobil dan melihat ke dalam, kenyamanan akan semakin terasa dengan desain interior yang mewah dengan tampilan kabin berbalut kayu sehingga mobil terlihat keren dan nyaman. Belum lagi ruang interior yang lapang akan semakin membuat Anda betah berlama-lama di dalam mobil ini.

2. Mesin Bertenaga

Selain memiliki desain eksterior dan interior yang mewah, keunggulan lain dari Toyota Alphard adalah mesinnya yang andal dan juga bertenaga. Toyota melahirkan mobil Alpard ini dengan 2 varian mesin 2.363 cc dan 3.5 liter, dengan mengusung mesin tersebut mobil MPV premium ini mampu melaju pada kecepatan maksimal 170 PS6000 rpm dengan torsi puncak 22,4 kgm 4.000 rpm. Dengan performa tersebut, menurut kami mobil mewah Toyota ini dapat dikendarai di berbagai medan jalan tanpa perlu khawatir akan kehilangan tenaga.

3. Sarat dengan Fitur Keamanan

Kemudian untuk mengimbangi performa mesin yang garang, Toyota Alphard juga dilengkapi dengan sistem keamanan dan keselamatan yang lengkap. Fitur keselamatan yang telah disematkan pada mobil ini antara lain 7 airbag, sistem pengereman ABS EBD DA serta fitur VSC dan TRC. Yang mana semua fitur tersebut berfungsi untuk mengurangi cedera pada penumpang dan pengemudi saat mobil Toyota Alphard ini bertabrakan atau mengalami tabrakan besar.

4. Sistem Hiburan Di Dalam Kabin Komplit

Keunggulan lain dari Toyota Alphard adalah hiburan yang berkualitas, terlahir sebagai mobil mewah, tentunya pabrikan Toyota menginginkan segala aktivitas pada mobil ini dengan nuansa yang mewah. Dan untuk mewujudkannya, Toyota Alpard ini dilengkapi dengan fitur entertainment berkualitas dan modern seperti bluetooth, AUX-n, IPOD, Div-X, USB, IPOD, MP3, WMA. Dengan fitur tersebut diharapkan mampu memberikan hiburan yang berkualitas.

5. Sistem Kemudi Mumpuni

Dan kelebihan Toyota Alphard yang tidak kalah pentingnya adalah sistem kendali kemudi yang baik. Seperti yang sudah disebutkan di atas, mobil Alphard ini memiliki performa yang sangat garang, oleh karena itu untuk memudahkan pengemudi dalam mengontrol kecepatan mobil, Toyota telah membenamkan teknologi VV-TI dan ETCS-i serta ACIS yang dapat mengontrol kecepatan kendaraan.

5 faktor untuk Tidak Beli Toyota Alphard

1. Dimensi Besar

Dimensi atau ukuran Toyota Alphard memang sangat besar. Mobil ini memiliki panjang 4.945 mm, lebar 1.850 mm dan tinggi 1.895 mm. Ukuran ini juga ditambah dengan jarak sumbu roda 3.000 mm dengan jarak pusat 1.575 mm.

Jika melihat data di atas, sepertinya mobil Toyota Alphard ini akan sedikit kesulitan untuk bermanuver di tengah kemacetan lalu lintas. Apalagi untuk akses jalan sempit di Jakarta. Akan sedikit kesulitan dengan dimensi yang cukup besar ini. Kekurangan inilah yang menjadi andalan mobil besar di Indonesia. Oleh karena itu, pemilik mobil Toyota Alphard biasanya memiliki rumah yang sangat besar dengan garasi yang besar pula.

2. Harga Jual Kembali Toyota Alphard Turun

Selain itu, kekurangan yang cukup menonjol dari Toyota Alphard adalah harga bekas yang cukup turun dibanding harga baru. Sebagai gambaran, Toyota Alphard bekas 2018 hingga 2019 memiliki harga bekas Rp 840 juta hingga Rp1.025 miliar. Sebagai perbandingan, Toyota Alphard versi terbaru paling murah dibandrol dengan harga Rp1,1 miliar. Sedangkan varian tertingginya mencapai Rp1,9 miliar.

3. Harga Sparepart Mahal

Karena harganya yang cukup mahal, maka tidak heran jika harga sparepartnya juga mahal. Harga komponen Alphard bisa dibilang cukup mahal. Salah satu kekurangannya adalah bagian kaki depan yang biasanya menjadi penyakit paling umum di Alphard.

4. Perawatan Mahal

Selain harganya yang mahal, biaya perawatan mobil Alphard ini juga sangat mahal. Sehingga apabila anda mempunyai mobil Toyota Alphard harus menyediakan biaya yang cukup untuk perawatan mobil tersebut. Hal ini dikarenakan untuk merawat mobil Alphard harus membawa mobil tersebut ke bengkel resmi yang memiliki teknisi yang cukup paham dengan kondisi mobil Toyota ini. Selain itu, perawatannya juga tergolong rumit dan sulit.

5.  Pajak Mahal

Dari informasi yang diberikan oleh pemilik Toyota Alphard tipe G tahun 2017, ternyata pajaknya sendiri bisa menelan biaya motor baru sekitar Rp16 juta. Untuk ukuran orang biasa tentu itu hal yang luar biasa dengan pajak yang begitu besar. Namun bagi mereka yang mementingkan kenyamanan dan prestise uang bukanlah masalah.

Kesimpulan

Nah itulah kelebihan dan kekurangan sebelum beli Toyota Alphard di diler. Walaupun harga mobil Alphard tergolong mahal, namun kenyamanan dan fitur dari mobil ini terbilang lengkap dan canggih sehingga sangat nyaman digunakan walaupun untuk perjalanan jarak jauh.

Hal tersebut terlihat dari spesifikasi yang dibawa oleh mobil Toyota Alphard ini baik dari segi dapur pacu, fitur lengkap, interior dan eksterior yang mewah. Kemudian untuk harga Toyota Alphard, mobil mewah Toyota ini dibandrol dengan harga yang sangat luar biasa mahal. Bahkan jika dibandingkan rival Nissan Elgrand dan Hyundai H-1, harga beli Toyota Alphard ini lebih mahal.

Oops... Something broke.
    Channel:
Ikuti media sosial kita:

Automotive writer who cover in-depth reports in an easy-to-understand for the readers...

Cek penawaran terbaik dalam 24 Jam!

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Toyota Alphard

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2021 Suzuki ERTIGA GL 1.5

Rp 192,00 Juta
Rp 3,91 Juta/bln

5.727 km

1,5 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2019 Toyota CALYA G 1.2

Rp 130,00 Juta
Rp 2,65 Juta/bln

16.171 km

4 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2018 Suzuki ERTIGA GX 1.4

Rp 164,00 Juta
Rp 3,34 Juta/bln

17.724 km

5,5 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2019 Toyota CALYA G 1.2

Rp 130,00 Juta
Rp 2,65 Juta/bln

12.488 km

3,5 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2022 Toyota AVANZA G 1.5

Rp 219,00 Juta
Rp 4,46 Juta/bln

7.835 km

1,5 tahun

Java East

Cek Tawaran Juli
Lihat Lebih

Video Tiktok

Related Videos

Waspadalah Pajero Sport dan Fortuner ! Kia luncurkan SUV Sorento 2021 fitur melimpah tampang sangar!

Berita Terbaru

6 Catatan Penting Wuling Air ev Selama di Indonesia

Tepat 11 Agustus 2022, mobil listrik Wuling Air ev memasuki satu tahun kehadirannya di pasar otomotif Indonesia. Nah, bersamaan dengan kehadiran Wuling Motors di Indonesia sejak Juli 2017, merek mobil asal China ini menggelar acara Green Drive Festival dengan mengundang konsumen Air ev serta komunitas Wuling Electric Vehicle Indonesia (WEVI). Dalam acara tersebut, Wuling Motors menghadirkan berbagai aktivitas seru serta penampilan dari stand up comedian, Mongol, dan hingga mendatangkan penyanyi

Review Pemilik: Honda City Hatchback RS 2021, Cocok Buat Dimodif

**Artikel ini adalah pengalaman pribadi dari pemilik Honda City Hatchback RS 2021 Honda City Hatchback RS dihadirkan sebagai penerus Jazz GK5 di Tanah Air. Mewarisi berbagai keunggulan yang menjadi ikonik hatchback Honda, City Hatchback RS terlihat stylish, sporty, canggih, serta memiliki performa besar, yang mempunyai karakter 11-12 dengan Jazz. Pada review pemilik kali ini, kami akan mengulas City Hatchback RS manual lansiran April 2021. Menurut cerita dari pemilik, ia membeli mobil ini dalam

Top 5 Artikel Pekan Ini, Harga Bekas Innova Reborn Diesel yang Stabil Sampai Carry Bagong Pakai Turbo

Kepopuleran Toyota Innova Reborn diesel rupanya belum luntur oleh waktu. Bahkan kemunculan Innova Zenix dengan teknologi hybrid tidak menghapus kecintaan masyarakat Indonesia akan MPV bermesin diesel tersebut. Tak heran harga jual Toyota Innova Reborn diesel saat ini masih sangat bertahan dan masih banyak peminatnya. Hal itu pula yang menjadikan artikel Autofun khususnya mengenai Toyota Innova Reborn Diesel masih tinggi pembacanya. Berikut 5 artikel paling populer di Autofun periode 10 - 15 Apri

Asyik, Jalan Tol Puncak - Cianjur Segera Dibangun

Pemerintah terus menggeber akses jalan tol di Indonesia, termasuk mempersiapkan pembangunan jalan tol Puncak - Cianjur dengan rute Bogor-Sukabumi-Cianjur-Bandung (Bosuciba). Langkah ini direncanakan langsung oleh Pemerintah Pusat, Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kota atau Kabupaten, untuk mengurai kemacetan belasan tahun dan meningkatkan ekonomi di wilayah yang menjadi favorit pariwisata. Baca juga: Begini Caranya Biar Lewati Gerbang Tol Tanpa Berhenti Menurut Gubernur Jawa Barat, jalan tol P

Bukan LMPV, Ini Mobil-mobil Honda Terlaris di Indonesia

Penjualan mobil Honda mengalami peningkatan secara nasional hingga 26 persen di semester pertama tahun 2023. Menurut catatan, penjualan retail (dealer ke konsumen) Honda sejak Januari sampai Juni 2023 tercatat 67.797 unit, sedangkan di periode yang sama tahun lalu hanya terjual 53.910 unit. Sales & Marketing and After Sales Director PT Honda Prospect Motor Yusak Billy mengatakan, alasan peningkatan penjualan Honda di semester pertama tak lepas dari penyegaran produk-produk Honda yang diterima ba

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Varian Baru
Toyota

Toyota Agya

Rp 175,40 - 253,50 Milyar

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

Toyota Alphard
Lihat