Toyota Sumringah Yaris Cross Hybrid Lebih Disukai daripada Varian Bensin

Moil hybrid kedua buatan Toyota Indonesia

"Tapi ini belum semua ya, karena untuk Indonesia timur kita belum seluruhnya distribusi," ucap Anton sata ditemui di Malang, Jawa Timur, Selasa (04/07/2023).

Menurut dia, jika nantinya pendistribusian sudah menyeluruh, maka komposisi penjualan Yaris Cross hybrid dengan tipe mesin gasoline bisa 70:60.

"Perkiraan kita tetap lebih besar yang hybrid," jelasnya.

Toyota Yaris Cross Belajar dari Innova Zenix Hybrid

Proses produksi Yaris Cross di Karawang

Besarnya permintaan untuk tipe hybrid juga membuat TAM wajib memastikan kebutuhan pasokan unit lancar untuk setiap wilayah di Tanah Air.

Karena itulah produksi mobil hybrid buatan Karawang, Jawa Barat itu terus digenjot dibanding varian mesin bensin konvensionalnya.

"Dibanding Zenix kita lebih siap dari sisi komponennya, produksinya sudah kita persiapkan dulu, jadi di Juni ini produksi hybrid sudah 100 persen," ungkap Anton.

Logo baru untuk mobil hybrid Toyota

Langkah tersebut ujarnya, belajar dari kesalahan yang pernah dilakukan saat produksi Innova Zenix hybrid.

"Kalu Zenix diluar ekspektasi, jadi produksi awalnya sedikit, baru naik bulan ini jadi 1.000-an unit, kemudian bulan depan 2.000 unit, trus kita targetkan naik lagi jadi 3.000 unit," katanya.

Bentuk percepatan produksi terutama untuk model hybrid diharapkan tidak ada lagi inden panjang untuk Yaris Cross hybrid seperti halnya Innova Zenix hybrid yang sempat inden hingga setahun.

Baca juga: Intip Tahapan Produksi Toyota Yaris Cross Buatan Karawang yang Bakal Diekspor

Toyota Yaris Cross Hybrid Bisa Bantu Pelestarian Lingkungan

Mesin Yaris Cross hybrid

Yaris Cross memakai platform Daihatsu New Global Architecture (DNGA) dengan mesin berkode 2NR-VEX 1.5-liter yang merupakan turunan dari mesin 2NR Toyota yang juga dipakai pada All New Avanza dan Veloz.

Mesin bensinnya mampu menghasilkan tenaga puncak 91 PS pada 5.500 rpm dengan torsi 121 Nm di 4.000-4.800 rpm.

Kemudian motor elektriknya sanggup mendukung daya maksimum 80 PS dengan torsi 141 Nm.

Yaris Cross hybrid saat diuji Surabaya-Malang-Surabaya

Dengan penggunaan motor listrik ini, varian hybrid bisa menekan konsumsi Bahan Bakar Minyak (BBM) dan juga menghasilkan emisi karbon lebih rendah.

"Kita asumsikan saja emisi karbon Yaris Cross hybrid ini dua mobil Yaris Cross Hybrid sama dengan satu unit mobil bensin konvensional. Kalau makin banyak yang menggunakannya berarti kan makin besar dampaknya untuk menekan emisi lingkungan. Inilah yang kita mau capai," tukas Henry Tanoto Vice President Director TAM dilokasi yang sama.

    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Prasetyo

Editor

Menggeluti bidang jurnalistik otomotif sejak 2009 selaras dengan hobinya dalam memodifikasi mobil. Apalagi karakteristik yang...

Lanjut membaca

Beli mobil lebih mudah dan tak perlu nunggu lama

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Toyota Yaris Cross

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2021 Daihatsu TERIOS X 1.5

Rp 205,00 Juta
Rp 4,18 Juta/bln

19.465 km

2,5 tahun

Banten

Beli Sekarang

2021 Daihatsu ROCKY X 1.2

Rp 197,00 Juta
Rp 4,01 Juta/bln

13.726 km

1,5 tahun

Banten

Beli Sekarang

2021 Toyota RAIZE GR 1.0

Rp 234,00 Juta
Rp 4,77 Juta/bln

16.422 km

2 tahun

Jakarta

Beli Sekarang

2019 Daihatsu TERIOS R 1.5

Rp 205,00 Juta
Rp 4,18 Juta/bln

16.243 km

4,5 tahun

Jawa Barat

Beli Sekarang

2021 Daihatsu TERIOS X 1.5

Rp 201,00 Juta
Rp 4,10 Juta/bln

12.286 km

2,5 tahun

Jakarta

Beli Sekarang
Lihat Lebih

Related Videos

Test Drive Yaris Cross Hybrid, Harganya Lebih Murah dari HR-V Turbo!

Yaris Cross Jadi Hybrid Pertama di Kelas HR-V - Creta!

Toyota Yaris Cross 2022 - Detail Interior dan Eksterior (Crossover Bagus)

Toyota Yaris Cross 2022, Mesin Hybrid Kini Lebih Canggih

ALL NEW YARIS CROSS 2021 Toyota - ADS

Berita Terbaru

Sah, Wuling Air ev Made in Indonesia Meluncur di Thailand Harganya Jauh Lebih Murah

Wuling Air ev buatan Cikarang, Bekasi, akhirnya resmi dijual di Thailand melalui EV Primus Company Limited sebagai distributor resmi. Menurut Chief Executive Officer EV Primus Company Limited, Pittaya Thanadumrongsak, Air ev mengusung konsep Easy Drive: Easy Life atau berkendara yang mudah, hidup itu mudah, karena mobil tersebut digunakan dapat mempelajari perilaku konsumen yang menggunakan mobil di kota. "Dalam kehidupan sehari-hari, secara detail ditemukan bahwa penggunaan mobil di dalam kota.

Suka Duka Pengemudi Jip Bromo, Wajib Isi Pertamax Sampai Ngakalin Sparepart

Popularitas jip Bromo mungkin sudah begitu familiar sebagai alternatif moda transportasi di kawasan wisata Gunung Bromo, Probolinggo, Jawa Timur. Mobil-mobil yang mayoritas menggunakan Toyota Land Cruiser FJ40 Hardtop itu menjadi kendaraan yang mengangkut para wisatawan ke sejumlah area wisata. Baca juga: Jeep Indonesia Resmi Meluncurkan Grand Cherokee Generasi Kelima, Harganya Tembus Rp2 M Mobil yang bisa mengangkut 5-6 penumpang wisatawan ini akan mengantar ke sejumlah objek wisata seperti Kaw

Inilah Mobil Modifikasi Terceper di Dunia!

Modifikasi mobil ceper di Indonesia sering kali diukur dari jari tangan melalui celah antara bodi mobil dengan permukaan aspal. Tak heran disini ada istilah ceper 3 jari, 2 jari, atau 1 jari, yang arinya jarak antara bodi mobil ke aspal cuma setinggi satu jari tangan manusia. Baca juga: Surabaya Ternyata Punya Tiga Mobil Modifikasi Tuner Jepang Namun seiring berjalannya waktu, modifikasi mobil ceper juga bisa dibuat makin kandas dengan berbagai teknik. Misalnya penggunaan suspensi udara yang dap

Surabaya Ternyata Punya Tiga Mobil Modifikasi Tuner Jepang

Mobil modifikasi bergaya JDM (Japanese Domestic Market) yang ada di Indonesia mungkin ratusan atau bahkan ribuan unit. Tapi mobil yang dimodifikasi sesuai tema tuner tertentu dengan berbagai part diimpor langsung dari Negeri Sakura itu, dengan model kendaraan yang juga istimewa, pastilah sesuatu yang langka. Baca juga: Inspirasi Modifikasi Honda City Hatchback dan Toyota Yaris dari Bangkok Auto Salon 2023 Kondisi inilah yang terlihat saat ajang kontes modifikasi BlackAuto Battle 2023 yang berlan

3 Kelemahan Isuzu MU-X i-Series Bekas 2019, Bikin Orang Lari ke Pajero Sport?

Kiprah Isuzu MU-X sebenarnya sudah cukup lama di Indonesia, yaitu sejak 2014. Bahkan pada 2019 lalu Isuzu melakukan penyegaran dengan merilis generasi kedua MU-X ke Indonesia. Dengan harga seken Rp380 jutaan, Isuzu MU-X bekas apakah begitu menarik sebagai alternatif Mitsubishi Pajero Sport dan Toyota Fortuner? Selama sekitar 7 tahun beredar, Isuzu MU-X generasi pertama sempat menghadirkan tipe i-Series, pada 2019 yang sekaligus merupakan varian penutup dari generasi pertama MU-X di Indonesia. Ag

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Hot
Toyota

Toyota Agya

Rp 144,90 - 173,30 Juta

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil
Toyota Yaris Cross
Lihat