Walau Kena Skandal, Toyota Masih Jadi Merek Mobil Terlaris di Dunia Selama 2023

Di tengah permasalahan skandal yang mendera, raksasa otomotif asal Jepang, Toyota Group, kembali dinobatkan sebagai merek mobil terlaris di dunia sepanjang tahun 2023.

Bagaimana tidak, sepanjang Januari-Desember 2023 penjualan Toyota di pasar otomotif global tembus diangka 11.233.039 unit. 

Penjualan Toyota Group diketahui meningkat 7,2 persen dibandingkan periode 2022, dan menjadikan memecahkan penjualan terlaris di dunia sejak tahun 2019. 

Baca juga: 5 Catatan Unik dari Dunia Otomotif, Ada Mobil Terlaris di Dunia sampai Seseorang Koleksi 7.000 Supercar

Perlu dicatat juga, dengan angka penjualan tersebut, artinya Toyota sudah sembilan kali menjual mobil lebih dari 10 juta dalam 10 tahun terakhir, kecuali tahun 2020. 

Dari data Toyota, mobil dengan teknologi hybrid yang mengkombinasikan mesin bakar bensin-listrik menyumbangkan sepertiga dari total penjualan. 

Sedangkan untuk mobil bermesin listrik jumlah masih kecil, karena hanya menyumbangkan 1 persen saja.

Seorang pegawai di pabrik Toyota sedang mengecek mesin

Nah, dari total keseluruhan penjualan Toyota Group, ternyata tak lepas dari beberapa brand pendukung, seperti Lexus, Daihatsu dan juga Hino. 

Disebutkan juga, diantara brand di bawah naungan Toyota Group, ternyata Hino Motors merupakan brand yang mengalami nasib kurang beruntung. 

Pasalnya, selama tahun 2023 Hino yang menawarkan produk komersial, seperti bus dan truk penjualan turun 10 persen dari tahun 2022.

Daftar Merek Mobil Terlaris di Dunia Selain Toyota

Logo Volkswagen 

Sementara itu, merek mobil terlaris kedua rupanya ditempati, pabrikan asal Jerman, Volkswagen Group yang diketahui melego 9,24 juta unit sepanjang tahun 2023.

Penjualan Volkswagen disebutkan mengalami peningkatan sebesar 12 persen dibandingkan tahun 2022.

Untuk posisi ketiga, penjualan mobil terlaris di dunia ternyata di tempati merek mobil Hyundai Group dengan torehan penjualan mencapai 7,3 juta.  

Logo Hyundai dan KIA

Perusahaan otomotif asal Korea Selatan ini, diketahui mengalami kenaikan hingga 6,7 persen, dimana penjualan ini disumbangkan oleh Hyundai, KIA dan juga Genesis. 

Oia, karena beberapa tahun terakhir ini mobil listrik ini sedang mengalami perkembangan, namun secara penjualan belum bisa menyaingi penjualan mobil bensin atau hybrid. 

Bahkan Tesla, yang hanya menawarkan mobil listrik, pada tahun 2023 tercatat telah berhasil menjual 1,8 juta unit atau masih kurang dari target awal yaitu di angka 2 juta. 

Disebutkan jika penjualan mobil listrik Tesla, secara keseluruhan mengalami peningkatan hingga 38 persen dari tahun 2022. 

Oops... Something broke.
    Channel:
Ikuti media sosial kita:

Beli mobil lebih murah, jual mobil lebih cepat

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Toyota Corolla Altis

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

Lihat Lebih

Video Pendek Terkait

Related Videos

2021 Toyota Corolla Hatch (UK spec): Sleek Exterior and Self-Charging Hybrid

NEW 2020 TOYOTA COROLLA ALTIS

Indonesia jadi negara pertama yang meluncurkan New Toyota Hilux Double Cabin 4x4 2024. Versi improvement Hilux Double Cabin ini mendapat penyegaran pada tampilan eksterior maupun interior. Mendapat ubahan secara minor change, New Hilux Double Cabin 4x4 tampak lebih gagah, modern sekaligus tangguh. Melalui keterangan resminya dituliskan bahwa, kehadiran line up terbarunya tersebut merupakan sebuah kehormatan lantaran Indonesia menjadi negara pertama yang memperkenalkan New Hilux Double Cabin 4x4,
Hyundai i20 diesel gen 1 merupakan satu-satunya hatchback kompak bermesin diesel yang pernah dijual secara resmi di Tanah Air. Pabrikan asal Negeri Gingseng berlogo ‘H’ miring, Hyundai, melalui PT Hyundai Mobil Indonesia (HMI), meluncurkan i20 di Indonesia pada tahun 2008. Saat kemunculan pertamanya i20 ditawarkan dalam dua varian, yakni; GL dan XG yang mana keduanya disematkan mesin berbahan bakar bensin. Tak hanya itu, selang setahun kemudian PT HMI turut meluncurkan i20 CRDi yang diketahui me
Mitsubishi Xpander HEV 2024 dan Xpander Cross HEV 2024 baru saja melakukan debut di Thailand. Sesuai namanya, ini adalah Mitsubishi Xpander dan Mitsubishi Xpander Cross versi Hybrid Electric Vehicle (HEV). Namun tidak seperti versi mesin bensinnya yang diproduksi di Indonesia serta diekspor ke Thailand, Mitsubishi Xpander HEV 2024 dan Mitsubishi Xpander Cross HEV 2024 dirakit di pabrik Laem Chabang Plant, milik Mitsubishi Motors (Thailand) Co., Ltd. "Level baru dari Seri Xpander ini dikembangkan
Hadir dengan berbagai keunggulan Wuling BinguoEV, mobil listrik Wuling Motors (Wuling) ini memang mendapat respon yang sangat positif di masyarakat Indonesia sejak dibuka keran pemesanan sejak November 2023. BinguoEV seakan mengekor kesuksesan mobil listrik Wuling lainnya yaitu Air ev yang kini menjadi mobil listrik berbasis baterai (BEV) paling laris di Tanah Air. Bahkan bisa dibilang akibat maraknya fenomena Air ev di dalam negeri, kini semakin banyak kendaraan full electric yang diperkenalkan
Mitsubishi Motors Corporation akhirnya melakukan world premiere untuk Mitsubishi Xpander Hybrid dan Xpander Cross Hybrid 2024, hari ini, Kamis (1/2/2024). Peluncuran mobil Multi Purpose Vehicle (MPV) bermesin hybrid yang disebut Hybrid Electric Vehicle (HEV) dilakukan di pasar otomotif Thailand dan disiarkan langsung melalui akun Youtube, Mitsubishi Motors Thailand. "Sistem HEV kami mengusung mesin baru yang dikembangkan dari mesin berkapasitas 1.6-liter," ungkap Executive Officer, DGM of Produc

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaruPembaruan
Hot
Toyota

Toyota Calya

Rp 161,50 - 181,10 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Mendatang
BYD

BYD ATTO 3

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Neta

Neta V

Rp 379,00 Milyar

Lihat Mobil
DFSK

DFSK Seres E1

Rp 189,00 - 219,00 Juta

Lihat Mobil
Mendatang
Neta

Neta S

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Mendatang
Maxus

Maxus Mifa

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Mendatang
Toyota

Toyota GR Corolla

Belum Tersedia

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

Toyota Corolla Altis
Lihat