Viral Toyota Raize 1.0 Turbo Gak Kuat Nanjak Diisi 4 Orang, Padahal Udah Ancang-ancang

  • Sebuah video memperlihatkan pengemudi Toyota Raize gak kuat nanjak.
  • Lokasinya ada di jalan menuju kawasan wisata Candi Ceto, Jawa Tengah.
  • Si pengunggah video menyebut mobil hanya diisi 4 penumpang dewasa dan 1 anak-anak.

Belum lama ini viral beredar sebuah video yang memperlihatkan Toyota Raize gak kuat nanjak. Kejadiannya disebut ada pada jalanan akses menuju Candi Ceto yang berlokasi di Karanganyar, Jawa Tengah.

Melalui akun Youtube @billyd1773dz seorang pengemudi Toyota Raize membagikan pengalamannya jika saat itu ia bersama keluarganya hendak liburan ke objek wisata tersebut. Namun sesaat sebelum tiba di lokasi, kendaraannya mengalami kesulitan menusuri akses jalan ke kawasan wisata itu.

Gunakan Toyota Raize 1.0 Turbo Tapi Gak Kuat Nanjak

Dari video yang ia unggah 8 Januari 2022, dinarasikan jika ia menggunakan Toyota Raize bermesin 1.0 Turbo. Namun pada tanjakan terakhir menuju lokasi wisata Candi Ceto yang kontur jalannya memiliki kemiringan sekitar 27 derajat, kendaraannya tak sanggup menuntaskan perjalanan.

Beberapa kali terlihat kecepatan mobil makin lama-makin menurun dan akhirnya terhenti. Bahkan si pengemudi juga menjelaskan ia sudah mencoba tiga kali mundur untuk mengambil ancang-ancang ulang. Tapi hasilnya tetap sama.

Baca juga : Canggih Mana? Honda Sensing di Honda BR-V 2022 vs TSS milik Toyota Raize GR Sport

Laju kendaraan terus melambat dan akhirnya terhenti

"Sudah di coba D S M1, TRC off, AC suda pasti mati, jaga momentum dari bawah rpm diusahakan di torque peak 2400-3600, muatan 4 orang dewasa 1 anak-anak, barang - barang dan stroler," tulsinya di kolom deskripsi.

Setelah tiga kali percobaan dan tetap Toyota Raize gak kuat nanjak, akhirnya ia memutuskan seluruh penumpang turun tinggal tersisa pengemudi. "Sampai 3x turun lagi ke yang relatif rata, rev sudah di 3000an which is di range turbo dan torsi maksimal, baru BISA setelah beban dikurangin," tulisnya lagi.

Baca juga : Konsumsi BBM Toyota Raize dan Rocky Hybrid Mencengangkan, Lebih Irit dari Nissan Kicks e-Power

Sempat Gunakan Mobil Lain di Lokasi yang Sama, dan Tanpa Masalah

Akses ke Candi Ceto memang jalan dnegan tanjakan cukup terjal

Masih dari penuturannya, ia berasumsi kalau Toyota Raize gak kuan nanjak di Candi Ceto ini akibat muatan yang terlalu berlebih. Dan pada saat dipaksakan sistem CVT di kendaraan tersebut akhirnya mengalami masalah.

Menariknya, ia juga menulis jika beberapa waktu sebelumnya pernah pula melintas lokasi yang sama. Namun tak menemukan gejalan tersebut. "Dulu pernah kesini saya supir sendiri pakai Ford Fiesta matic FWD aman-aman aja bebas drama," tulisnya di kolom deskripsi.

Intip Spesifikasi Mesin Toyota Raize 1.0 Turbo

Mesin Toyota Raize Turbo

Kalau kita memperhatikan spesiifkasi teknis dari Toyota Raize Turbo, mobil ini menggunakan mesin 1.0L turbo berkode 1KR-VET dengan kubikasi 998 cc. Mesin 3-silinder berteknologi VVT-i and Turbocharger tersebut yang memproduksi tenaga puncak 98 PS di 6.000 rpm. Sementara torsi maksimumnya ada di 140 Nm pada saat putaran mesin 2.400-4.000 rpm.

Jika melihat deskripsi dari si pengunggah video, maka dapat diyakini unit yang ia gunakan adalah Toyota Raize 1.0 Turbo bertransmisi CVT. Mobil berpenggerak roda depan (FWD) itu juga telah dilengkapi paddle shift.

Baca juga : Toyota Raize 1.0T GR CVT Lebih Mahal Rp4,2 Juta dari Avanza 1.5 G CVT, Mana yang Lebih Cocok Dipilih?

    Channel:
Ikuti media sosial kita:
Prasetyo

Editor

Menggeluti bidang jurnalistik otomotif sejak 2009 selaras dengan hobinya dalam memodifikasi mobil. Apalagi karakteristik yang...

Cek penawaran terbaik dalam 24 Jam!

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Toyota Raize

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2021 Toyota RAIZE S 1.0

Rp 235,00 Juta
Rp 4,79 Juta/bln

15.274 km

2 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2021 Kia SONET DYNAMIC 1.5

Rp 251,00 Juta
Rp 5,11 Juta/bln

12.742 km

2 tahun

Java East

Cek Tawaran Juli

2021 Toyota RAIZE GR SPORT TSS 1.0

Rp 243,00 Juta
Rp 4,95 Juta/bln

14.811 km

2 tahun

Banten

Cek Tawaran Juli

2021 Toyota RAIZE GR 1.0

Rp 234,00 Juta
Rp 4,77 Juta/bln

16.422 km

2 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2022 Toyota RUSH S GR SPORT 1.5

Rp 253,00 Juta
Rp 5,15 Juta/bln

14.366 km

1,5 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli
Lihat Lebih

Video Tiktok

Related Videos

Yakin WR-V Lebih Baik dari Raize? | Komparasi

Awas Gagal Ngerem, Gini Ternyata Cara Kerja Fitur TSS Toyota Raize

Toyota Raize Baru Dibuat Untuk Kepribadian Dinamis Anak Muda Indonesia

Melihat lebih dekat ke Toyota Raize terbaru, Eksterior Berani & Aktif, Desain Interior Bergaya

Berita Terbaru

Hyundai Stargazer Essential Resmi Diluncurkan dengan Harga Menarik, Ini yang Berubah

PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) menghadirkan Hyundai Stargazer Essential yang menjadi varian baru dari Stargazer, Senin (17/7/2023). Kehadiran Hyundai Stargazer Essential ini ternyata menggantikan tipe Trend. Alhasil, varian Stargazer saat ini untuk urutan termurah sampai termahal adalah Active, Essential, Style dan Prime. Baca juga: Hyundai Stargazer Essential Segera Diluncurkan, Fiturnya Lebih Lengkap Menurut President Director PT Hyundai Motors Indonesia, Woojune Cham kehadiran Stargazer E

Terungkap, MG Cyberster 2023 Bisa Sprint Lebih Cepat dari Ferrari dan Lamborghini

Mobil listrik pertama MG berjeniskan roadster soft top, MG Cyberster 2023 diperkenalkan pertama kali pada April lalu. Pabrikan China berdarah Inggris, MG, hadirkan Cyberster 2023 bukan cuma membawa desain yang agresif sekaligus atraktif, namun juga dengan performa tinggi. Baru-baru ini diungkapkan bahwa mobil listrik ini bahkan lebih cepat dan lebih bertenaga daripada banyak supercar terkemuka dunia. Wang Jian, director of electric propulsion development SAIC Motor, mengatakan Cyberster merupaka

6 Catatan Penting Wuling Air ev Selama di Indonesia

Tepat 11 Agustus 2022, mobil listrik Wuling Air ev memasuki satu tahun kehadirannya di pasar otomotif Indonesia. Nah, bersamaan dengan kehadiran Wuling Motors di Indonesia sejak Juli 2017, merek mobil asal China ini menggelar acara Green Drive Festival dengan mengundang konsumen Air ev serta komunitas Wuling Electric Vehicle Indonesia (WEVI). Dalam acara tersebut, Wuling Motors menghadirkan berbagai aktivitas seru serta penampilan dari stand up comedian, Mongol, dan hingga mendatangkan penyanyi

Review Pemilik: Honda City Hatchback RS 2021, Cocok Buat Dimodif

**Artikel ini adalah pengalaman pribadi dari pemilik Honda City Hatchback RS 2021 Honda City Hatchback RS dihadirkan sebagai penerus Jazz GK5 di Tanah Air. Mewarisi berbagai keunggulan yang menjadi ikonik hatchback Honda, City Hatchback RS terlihat stylish, sporty, canggih, serta memiliki performa besar, yang mempunyai karakter 11-12 dengan Jazz. Pada review pemilik kali ini, kami akan mengulas City Hatchback RS manual lansiran April 2021. Menurut cerita dari pemilik, ia membeli mobil ini dalam

Top 5 Artikel Pekan Ini, Harga Bekas Innova Reborn Diesel yang Stabil Sampai Carry Bagong Pakai Turbo

Kepopuleran Toyota Innova Reborn diesel rupanya belum luntur oleh waktu. Bahkan kemunculan Innova Zenix dengan teknologi hybrid tidak menghapus kecintaan masyarakat Indonesia akan MPV bermesin diesel tersebut. Tak heran harga jual Toyota Innova Reborn diesel saat ini masih sangat bertahan dan masih banyak peminatnya. Hal itu pula yang menjadikan artikel Autofun khususnya mengenai Toyota Innova Reborn Diesel masih tinggi pembacanya. Berikut 5 artikel paling populer di Autofun periode 10 - 15 Apri

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Varian Baru
Toyota

Toyota Agya

Rp 175,40 - 253,50 Milyar

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

  • Toyota Raize
    Rp 229,80 Juta
    VS
    Suzuki XL7
    Rp 251,80 Juta
    Raize vs XL7
  • Toyota Raize
    Rp 229,80 Juta
    VS
    Toyota Rush
    Rp 278,80 Juta
    Raize vs Rush
  • Toyota Raize
    Rp 229,80 Juta
    VS
    Wuling Almaz
    Rp 279,50 Juta
    Raize vs Almaz
  • Toyota Raize
    Rp 229,80 Juta
    VS
    Daihatsu Terios
    Rp 214,45 Juta
    Raize vs Terios
  • Toyota Raize
    Rp 229,80 Juta
    VS
    Daihatsu Rocky
    Rp 214,20 Juta
    Raize vs Rocky
Toyota Raize
Lihat