1 Menjawab:
  • Snookystrave
    Umumnya, oli motor harus diganti di kilometer 3.000 sampai 5.000. Jadi, ketika motor anda sudah mencapai interval ini, anda wajib mengganti olinya. Jika anda tidak mengganti olinya, memang mesin dan performa motor masih terasa normal.
Sumber Data: -
*
Semua konten dibagikan, dan dicetak ulang dari Internet. Jika ada pelanggaran atau kesalahan, silahkan hubungi kami untuk menghapusnya. Email: feedback@wapcar.com
  • Oli Evalube Runner untuk motor apa?

    Kegunaanya : Kendaraan bermotor roda dua yang menggunakan sistiem mesin 4 langkah dengan kapasitas 100 CC – 250 CC. Seperti Honda, Suzuki, Yamaha dll. Dengan kemampuan jarak tempuh 2.000 km.
  • Oli Shell Advance AX5 untuk motor apa?

    Shell Advance Oli Mesin Motor Advance AX5 15w-40 800 ml - Kuning merupakan oli mesin yang dikhususkan untuk mesin motor matic maupun manual dengan sistem pembakaran 4 tak.
  • Berapa km ganti oli Yamalube Sport?

    Daya tahan dari oli baru ini didukung material dasar yang sudah full synthetic, bahkan produk ini mampu digunakan hingga 5.000 km, melebihi kebiasaan penggunaan oli yang umumnya ganti tiap 2.000 km.
  • Berapa kilometer ganti oli Lexi?

    Baca Juga : Oli Terbaik Buat Motor Matic Yamaha NMAX Idealnya jadwal ganti oli yamaha lexi dilakukan setiap jarak tempuh mencapai 2.000-3.000 km sekali atau 2 bulan sekali, mana yang lebih dulu tercapai.Oct 11, 2019
  • Berapa kilometer Ganti oli R15 v3?

    Biasanya diganti tiap 1500 hingga 2000 km.