Sama-sama Model Baru, Pilih Honda Brio 2023, Toyota Agya atau Daihatsu Ayla?

Honda Brio 2023 baru saja meluncur untuk pasar Indonesia. Tentu saja kehadiran mobi mungil ini siap kembali melawan Toyota Agya dan Daihatsu Ayla yang juga telah mengalami ubahan di awal tahun 2023. 

Peluncuran di Jakarta, Jumat (5/52023)

Untuk bersaing melawan mobil-mobil kecil seperti Agya-Ayla, Honda Brio 2023 pun punya modal yang cukup menarik, diantaranya pada bagian wajah tipe RS sudah menggunakan grill baru berwarna hitam krom, dimana bentuk Grile kini mirip HR-V RS dan WR-V RS.

Selain itu, untuk pencahayaan kini sudah menggunakan lampu LED, baik itu untuk lampu utama mau lampu kabut. Selain itu ada juga New Entry system, serta pelek 15 inci dark chrome sporty alloy wheel.

Agar lebih terkesan anak muda, Brio RS sendiri sudah dilengkapi dua pilihan warna baru, yaitu Electric Lime Metallic dan Stellar Diamond Pearl. Untuk interior Brio RS kini dilengkapi fitur baru seperti One Push Ignition System dan Sporty Meter Cluster with Multi Information LCD Display berukuran 7 inci

Honda Brio Satya 2023

Sementara untuk Honda Brio Satya facelift 2023, penambahan fitur baru juga dilakukan seperti New Headlamp with LED Daytime Running Light, New Chrome Front Grille Design, serta desain bumper depan yang disegarkan.

Kemudian pada bagian interior, mobil tersebut kini dilengkapi New Auto Up/Down Window with Anti-Pinch, kemudian warna interior baru yaitu New Seat Pattern Design, door lining dan dashboard dipadu dengan warna abu-abu pada bagian roof lining-nya.

Adapun untuk jantung pacu, baik Honda Brio RS maupun Satya 2023 masih tetap sama, yaitu mengusung mesin 1.2L i-VTEC, 4 silinder segaris, 16 katup, yang menghasilkan daya 90 PS pada 6.000 rpm dan torsi 110 Nm pada 4.600 rpm. 

Baca juga: Begini Perbedaan Honda Brio 2023 Dibanding Model Sebelumnya, Bukan Cuma Ganti Grill!

Honda Brio Facelift 2023 Naik Harga

Brio Satya dan Brio RS

Nah, menurut Business Innovation and Sales & Marketing Director PT Honda Prospect Motor (HPM), Yusak Billy, dengan ubahan baru ini maka Honda Brio Satya naik Rp1,5 juta dan Brio RS naik Rp10,8 juta dari model sebelumnya. 

"Dengan berbagai penyegaran eksterior maupun interior kami menawarkan Honda Brio Satya mulai dari Rp165 juta dan Brio RS mulai Rp233,9 juta," ungkap Billy saat peluncurannya.

Baca juga: Harga Honda Brio 2023 Masih Lebih Murah dari Agya, Bikin Toyota Cemberut

Harga Toyota Agya dan Daihatsu Ayla 2023

Toyota Agya

Sementara itu kalau kita melihat pesaing terberat Honda Brio adaah Toyota Agya. Dan tahun ini pula PT Toyota Astra Motor (TAM) menawarkan generasi terbaru dari Agya.

Bermodal perubahan platform, desain, mesin, sampai fitur-fiturnya, alhasil ada kenaikan harga All New Agya yang mencapai Rp8,2-18,1 juta untuk model Low Cost Green Car. Sedangkan untuk Agya GR Sport harganya naik antara Rp72-74,5 juta dibandingkan Toyota Agya GR Sport per 2022 lalu.

All New Daihatsu Ayla 2023

Sedangkan untuk Daihatsu Ayla, meski sama-sama mengalami perubahan seperti Agya, namun menyoal kenaikan harga, faktanya mobil tersebut masih tetap lebih murah dari saudara kembarnya.

Baca juga: Penjualan Toyota Agya dan Daihatsu Ayla 2023 Belum Mampu Kalahkan Honda Brio

Daftar Harga Honda Brio VS Toyota Agya dan Daihatsu Ayla

Honda Brio RS 2023

Honda Brio

Harga Honda Brio Facelift 2023
Tipe Harga
Brio Satya S M/T  Rp165.900.000
Brio Satya E M/T  Rp180.600.000
Brio Satya E CVT  Rp191.900.000
Brio RS M/T  Rp 233.900.000
Brio RS CVT  Rp 243.900.000

Toyota Agya

Harga Toyota Agya 2023
Tipe Harga
Agya 1.2 E M/T STD  Rp159.700.000
Agya 1.2 G M/T  Rp175.400.000
Agya 1.2 G CVT  Rp191.400.000
Agya 1.2 GR M/T (One Tone)  Rp237.500.000
Agya 1.2 GR M/T (Two Tone)  Rp240.000.000
Agya 1.2 GR CVT (One Tone)  Rp253.500.000
Agya 1.2 GR CVT (Two Tone)  Rp256.000.000

Daihatsu Ayla 2023

Harga Daihatsu Ayla 2023
Tipe Harga
Ayla 1.0 M MT Rp134.000.000 
Ayla 1.0 X MT Rp146.900.000
Ayla 1.0 X CVT Rp166.900.000
Ayla 1.0 X MT ADS Rp152.800.000 
Ayla 1.0 X CVT ADS Rp172.800.000 
Ayla 1.2 R MT Rp164.000.000
Ayla 1.2 R CTV Rp184.000.000
Ayla 1.2 R MT ADS Rp169.900.000 
Ayla 1.2 R CVT ADS Rp189.900.000

 

Oops... Something broke.
    Channel:
Ikuti media sosial kita:

Beli mobil lebih murah, jual mobil lebih cepat

pengguna tukar tambah mobil impiannya
Tambahkan
mobil Anda

Upgrade

Honda Brio

Mobil Bekas Terkait

Jaminan Kualitas Mobil

Garansi Satu Tahun

Jaminan 5 Hari Uang Kembali

Harga Pasti, Tidak Ada Biaya Tersembunyi

2017 Toyota AGYA G 1.0

Rp 106,00 Juta
Rp 2,16 Juta/bln

10.656 km

6,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2020 Honda BRIO RS 1.2

Rp 189,00 Juta
Rp 3,85 Juta/bln

18.587 km

3 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli

2022 Honda BRIO SATYA E 1.2

Rp 178,00 Juta
Rp 3,63 Juta/bln

5.503 km

0,5 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2022 Toyota AGYA GR SPORT 1.2

Rp 149,00 Juta
Rp 3,04 Juta/bln

5.751 km

1 tahun

Jawa Barat

Cek Tawaran Juli

2020 Honda BRIO SATYA E 1.2

Rp 152,00 Juta
Rp 3,10 Juta/bln

15.855 km

2,5 tahun

Jakarta

Cek Tawaran Juli
Lihat Lebih

Video Tiktok

Related Videos

5 Hal Menarik di Daihatsu Ayla X ADS Buat Lawan Honda Brio

Jadi Mending Agya Baru, Brio Satya, atau Cukup Ayla? | Komparasi Mobil di Bawah Rp 200 juta!

2021 Honda Brio RS Urbanite yang Lebih Sporty Dengan

All New Honda Brio Pada Sisi Desain yang Semakin Dinamis dan Sporty

Menimbang Toyota Agya G dan Daihatsu Ayla R, Lebih Pas Mana?

Jadi Mending Agya Baru, Brio Satya, atau Cukup Ayla? | Komparasi Mobil di Bawah Rp 200 juta!

Nyoba Dua Varian Agya Baru, Apa Saja Bedanya? | All New Toyota Agya G & GR Sport

NEW 2021 TOYOTA AGYA

Menimbang Toyota Agya G dan Daihatsu Ayla R, Lebih Pas Mana?

5 Hal Menarik di Daihatsu Ayla X ADS Buat Lawan Honda Brio

Jadi Mending Agya Baru, Brio Satya, atau Cukup Ayla? | Komparasi Mobil di Bawah Rp 200 juta!

New Astra Daihatsu Ayla, Tampil Lebih Keren Dengan Desain Sporty dan Lebih Bergaya

Berita Terbaru

Jurus Jitu 6 Tahun Wuling Konsisten Manjakan Selera Konsumen di Indonesia

Enam tahun jelas bukan perjalanan singkat bagi Wuling Motors di Indonesia. Terlebih punya pekerjaan rumah besar mengubah stigma negatif yang sempat melekat di pikiran masyarakat akan mobil Tiongkok. Tapi siapa sangka dalam kurun waktu enam tahun Wuling di Indonesia justru mampu membuktikan produknya sanggup bersaing dan menjadi andalan konsumen di Tanah Air. Baca juga: Masuk Tahun Keenam, Wuling Buktikan Merek China Sukses Pikat Masyarakat Indonesia Selama kiprah Wuling di Indonesia, Brand and M

Hyundai Stargazer X Penantang Xpander Cross Dipastikan Meluncur di GIIAS 2023

Hyundai akan terus melakukan inovasi di pasar otomotif nasional, termasuk mempersiapkan produk baru berupa Hyundai Stargazer X. Kemunculan Stargazer X ini disebutkan langsung oleh President Director PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) Woojune Cha, di Jakarta, Senin (17/7/2023). Baca juga: Senggol Xpander Cross, Hyundai Stargazer X 2023 Bakal Hadir Pakai Rem Cakram di Semua Roda Menurut Woojune Cha, Stargazer X bakal diluncurkan di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) yang dimu

Hyundai Stargazer Essential Resmi Diluncurkan dengan Harga Menarik, Ini yang Berubah

PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) menghadirkan Hyundai Stargazer Essential yang menjadi varian baru dari Stargazer, Senin (17/7/2023). Kehadiran Hyundai Stargazer Essential ini ternyata menggantikan tipe Trend. Alhasil, varian Stargazer saat ini untuk urutan termurah sampai termahal adalah Active, Essential, Style dan Prime. Baca juga: Hyundai Stargazer Essential Segera Diluncurkan, Fiturnya Lebih Lengkap Menurut President Director PT Hyundai Motors Indonesia, Woojune Cham kehadiran Stargazer E

Terungkap, MG Cyberster 2023 Bisa Sprint Lebih Cepat dari Ferrari dan Lamborghini

Mobil listrik pertama MG berjeniskan roadster soft top, MG Cyberster 2023 diperkenalkan pertama kali pada April lalu. Pabrikan China berdarah Inggris, MG, hadirkan Cyberster 2023 bukan cuma membawa desain yang agresif sekaligus atraktif, namun juga dengan performa tinggi. Baru-baru ini diungkapkan bahwa mobil listrik ini bahkan lebih cepat dan lebih bertenaga daripada banyak supercar terkemuka dunia. Wang Jian, director of electric propulsion development SAIC Motor, mengatakan Cyberster merupaka

6 Catatan Penting Wuling Air ev Selama di Indonesia

Tepat 11 Agustus 2022, mobil listrik Wuling Air ev memasuki satu tahun kehadirannya di pasar otomotif Indonesia. Nah, bersamaan dengan kehadiran Wuling Motors di Indonesia sejak Juli 2017, merek mobil asal China ini menggelar acara Green Drive Festival dengan mengundang konsumen Air ev serta komunitas Wuling Electric Vehicle Indonesia (WEVI). Dalam acara tersebut, Wuling Motors menghadirkan berbagai aktivitas seru serta penampilan dari stand up comedian, Mongol, dan hingga mendatangkan penyanyi

Mobil Rekomendasi

PopulerTerbaru
Hot
Toyota

Toyota Raize

Rp 229,80 - 299,20 Juta

Lihat Mobil
Hot
Daihatsu

Daihatsu Rocky

Rp 214,20 - 265,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Civic

Rp 533,00 - 586,90 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda Brio

Rp 156,90 - 227,10 Juta

Lihat Mobil
Tidak Dijual
Honda

Honda Jazz

Belum Tersedia

Lihat Mobil
Hot
Hyundai

Hyundai Palisade

Rp 842,00 - 1,11 Milyar

Lihat Mobil
Hot
Wuling

Wuling Almaz

Rp 279,50 - 470,00 Juta

Lihat Mobil
Hot
Honda

Honda City Hatchback

Rp 333,60 - 362,60 Juta

Lihat Mobil
Hot
Kia

Kia Sonet

Rp 193,00 - 296,00 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru Crosstrek

Rp 549,50 Juta

Lihat Mobil
Suzuki

Suzuki Grand Vitara

Rp 359,40 - 384,40 Juta

Lihat Mobil
Chery

Chery Omoda 5

Rp 329,80 - 399,80 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX

Rp 849,50 - 949,50 Juta

Lihat Mobil
Subaru

Subaru WRX Wagon

Rp 975,50 - 1,03 Milyar

Lihat Mobil
Wuling

Wuling Alvez

Rp 209,00 - 295,00 Juta

Lihat Mobil
Daihatsu

Daihatsu Ayla

Rp 103,30 - 161,05 Juta

Lihat Mobil
Varian Baru
Toyota

Toyota Agya

Rp 175,40 - 253,50 Milyar

Lihat Mobil
Land Rover

Land Rover Range Rover Sport

Rp 4,52 Milyar

Lihat Mobil

Perbandingan Mobil Terkait

  • Daihatsu Ayla
    Rp 103,30 Juta
    VS
    Toyota Agya
    Rp 175,40 Juta
    Ayla vs Agya
  • Honda Brio
    Rp 156,90 Juta
    VS
    Toyota Agya
    Rp 175,40 Juta
    Brio vs Agya
  • Honda Brio
    Rp 156,90 Juta
    VS
    Suzuki Baleno
    Rp 235,00 Juta
    Brio vs Baleno
  • Honda Brio
    Rp 156,90 Juta
    VS
    Wuling Air EV
    Rp 238,00 Juta
    Brio vs Air EV
  • Honda Brio
    Rp 156,90 Juta
    VS
    Daihatsu Sirion
    Rp 201,75 Juta
    Brio vs Sirion
Honda Brio
Lihat